Acara Sekarang: 13:00 - 15:00

Nglarasari

Bersama: Andien Asyifa

KAWAN PEMANDU JALAN

Tag: Perdamaian

Indonesia mendukung Resolusi PBB untuk menciptakan perdamaian di Ukraina yang sedang berkonflik dengan Rusia. Resolusi tersebut mengadopsi prinsip-prinsip Piagam PBB dan hukum internasional, termasuk resolusi konflik secara damai dan penghormatan terhadap HAM dan penegakan hukum.
Indonesia Mendukung Resolusi PBB untuk Perdamaian di Ukraina
Indonesia mendukung Resolusi PBB untuk menciptakan perdamaian di Ukraina yang sedang berkonflik dengan Rusia. Resolusi tersebut mengadopsi prinsip-prinsip Piagam PBB dan hukum internasional, termasuk resolusi...
Dalam pertemuan antara diplomat senior China dan Sekretaris Dewan Keamanan Rusia, keduanya sepakat untuk menjaga perdamaian dan stabilitas di Asia-Pasifik serta menolak mentalitas Perang Dingin. Kedua negara juga membahas cara meningkatkan tata kelola global dan mempraktikkan multilateralisme yang sesungguhnya.
China dan Rusia Sepakat Tingkatkan Perdamaian dan Stabilitas di Asia-Pasifik
Dalam pertemuan antara diplomat senior China dan Sekretaris Dewan Keamanan Rusia, keduanya sepakat untuk menjaga perdamaian dan stabilitas di Asia-Pasifik serta menolak mentalitas Perang Dingin. Kedua...

POPULER

Petugas gabungan dari TNI-Polri, Satpol PP, dan instansi terkait menggelar inspeksi mendadak (sidak) di lokasi penambangan Galian C di Jalan Lingkar Selatan (JLS) Salatiga, tepatnya di Dukuh, Kecamatan Sidomukti, Kota Salatiga, pada 28 Februari 2025. Sidak ini bertujuan untuk memastikan legalitas dan kesiapan aktivitas tambang sebelum beroperasi.
Tim Gabungan Sidak Lokasi Galian C, di JLS Salatiga
Polres Semarang mengamankan belasan remaja yang diduga akan melakukan perang sarung menjelang sahur pada bulan Ramadan untuk mencegah potensi gangguan kamtibmas. Kapolres Semarang, AKBP Ratna Quratul Ainy, menyampaikan bahwa kejadian ini terjadi di dua lokasi, Sumowono dan Ungaran, pada Selasa (4/3/2025) dini hari, sekitar pukul 01.30 WIB. Sebanyak 4 remaja diamankan di Sumowono dan 15 orang di Ungaran, yang seluruhnya masih berusia 13 hingga 16 tahun serta berstatus pelajar SMP dan SMA.
Polres Semarang Amankan Belasan Pelajar yang Diduga Akan Perang Sarung
BI akan Siapkan 4 Lokasi Penukaran Uang Baru di Salatiga
BI akan Siapkan 4 Lokasi Penukaran Uang Baru di Salatiga

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved