No Show currently scheduled.

KAWAN PEMANDU JALAN

Tag: Alat Peraga Kampanye

Kader Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kota Salatiga mencabut dan memindahkan sekitar 200 alat peraga kampanye (APK) yang terpaku di pohon di empat kecamatan di Kota Salatiga sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan.
Cegah Pohon Mati, PSI Salatiga Tertibkan APK Terpaku
Kader Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kota Salatiga mencabut dan memindahkan sekitar 200 alat peraga kampanye (APK) yang terpaku di pohon di empat kecamatan di Kota Salatiga sebagai bentuk kepedulian...
Dalam menghadapi kasus perusakan Alat Peraga Kampanye (APK) Capres nomor urut 2, Ketua Tim Kampanye Daerah (TKD) Prabowo-Gibran Indonesia Maju Salatiga, Yulianto, mengumumkan sayembara dengan hadiah menarik senilai Rp 10 juta. Sebagai Ketua DPC Partai Gerindra Kota Salatiga, Yuliyanto menawarkan hadiah tersebut kepada warga yang dapat menemukan pelaku perusakan baliho dan poster berisi gambar Calon Presiden Prabowo dan Wakil Presiden Gibran Rakabumi Raka di wilayah Salatiga.
Gerindra Salatiga Gelar Sayembara, Berikan Uang 10 Juta Bagi Penemu Perusak APK
Dalam menghadapi kasus perusakan Alat Peraga Kampanye (APK) Capres nomor urut 2, Ketua Tim Kampanye Daerah (TKD) Prabowo-Gibran Indonesia Maju Salatiga, Yulianto, mengumumkan sayembara dengan hadiah menarik...
DPRD Salatiga Nilai Maraknya Perusakan APK, Karena KPU Kurang Sosialisasi
DPRD Salatiga Nilai Maraknya Perusakan APK, Karena KPU Kurang Sosialisasi
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Salatiga mengevaluasi maraknya kerusakan alat peraga kampanye (APK) yang diduga akibat ulah orang tidak dikenal (OTK). Ketua DPRD Kota Salatiga, Dance Ishak Palit,...

POPULER

Polres Semarang mengamankan belasan remaja yang diduga akan melakukan perang sarung menjelang sahur pada bulan Ramadan untuk mencegah potensi gangguan kamtibmas. Kapolres Semarang, AKBP Ratna Quratul Ainy, menyampaikan bahwa kejadian ini terjadi di dua lokasi, Sumowono dan Ungaran, pada Selasa (4/3/2025) dini hari, sekitar pukul 01.30 WIB. Sebanyak 4 remaja diamankan di Sumowono dan 15 orang di Ungaran, yang seluruhnya masih berusia 13 hingga 16 tahun serta berstatus pelajar SMP dan SMA.
Polres Semarang Amankan Belasan Pelajar yang Diduga Akan Perang Sarung
Kapolres Semarang AKBP Ratna Quratul Ainy SIK, MSi., bersama sejumlah perwira Polres Semarang menggelar ajang Jumat Curhat di Balai Desa Bener, Kecamatan Tengaran, Kabupaten Semarang, pada Jumat, 7 Maret 2025. Kegiatan ini bertujuan untuk menampung aspirasi masyarakat dan mencari solusi terhadap berbagai permasalahan di lingkungan mereka.
Hadir di Balai Desa Bener, Kapolres Ratna Dengarkan Beragam Curhatan Warga
Pemerintah Kabupaten Semarang berencana menata kawasan Tegalpanas di Kecamatan Bergas dan Gembol di Kecamatan Bawen untuk mengubah stereotip negatif serta menciptakan kawasan ekonomi baru. Bupati Semarang, Ngesti Nugraha, menyatakan bahwa penataan kawasan ini telah menjadi bagian dari visi dan misinya sejak lama, tetapi sempat tertunda akibat pandemi Covid-19 dan dinamika politik menjelang Pilkada.
Ubah Stereotip, Pemkab Semarang Bakal Tata Kawasan Tegalpanas dan Gembol jadi Pusat Ekonomi

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved