Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Ahmad Luthfi bersama Aslog Mabes Polri yang diwakili Kombes Pol Arief Pujianto turun langsung meninjau ke beberapa gereja di Kota Semarang, Jumat (24/12/2021) malam.
Kapolda Jateng, Irjen Pol Ahmad Luthfi mengatakan saat ini pihaknya mewaspadai peningkatan aksi kriminalitas pada saat Natal dan Tahun Baru (Nataru). Kapolda menyebut kenaikan harga pada sejumlah bahan...
Kapolda Jateng, Irjen Pol Ahmad Luthfi beserta rombongan PJU Polda Jateng melakukan pengecekan ke sejumlah pos pelayanan yang tersebar di ruas Tol Pantura dalam rangka kesiapan Natal dan Tahun Baru (Nataru)
Menjelang Natal dan Tahun Baru 2022 (Nataru), arus lalulintas kendaraan dari Jakarta dan Jawa Barat yang menuju Jawa Tengah masuk melalui gerbang tol Kalikangkung, Kecamatan Ngaliyan, Kota Semarang mengalami...
Detasemen Khusus (Densus( 88 antiteror melakukan penangkapan terduga teroris di tiga daerah di Jawa Tengah. Salah satunya yaitu pedagang di Kota Semarang yang diciduk saat mengantar istri belanja.
"Saya kenal dia dari dunia foto. Mereka masing-masing ada yang pegang ya, pihak agensi biasanya pihak agensi yang suka nawarin. Sebenarnya saya sama korban tidak ada menawarkan kecuali pihak agensi," ujar...
Kapolda Jateng, Irjen Pol Ahmad Luthfi memimpin kegiatan penyerahan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Petikan Tahun Anggaran 2022 dan Penandatanganan Pakta Integritas tahun 2022 satuan kerja jajaran...
Polda Jawa Tengah (Jateng) membantu Polda Jawa Barat (Jabar) untuk menyelidiki dua korban kecelakaan di Nagreg, Kabupaten Bandung, Jawa Barat yang jasadnya ditemukan di wilayah Jawa Tengah.