Pedagang Pasar Kota Wonogiri Kecewa Pasar Ditutup Mendadak
RASIKAFM.COM – Pasar Kota Wonogiri resmi ditutup mulai minggu kemarin untuk memutus rantai persebaran Covid-19. Khususunya pedagang barang tidak tahan lama, merasa kecewa karena penutupan Pasar tersebut. Ketua Paguyuban Pedagang Pasar Wonogiri atau Perdasari, Utomo Honru Suryanto, mengatakan penutupan pasar dinilai mendadak. Pasalnya, para pedagang hanya mendengar isu akan ditutup tanpa mengetahui kepastian penutupanya. Menurutnya,… Read More »