Acara Sekarang: 06:00 - 09:00

Kelana Kota Pagi

Bersama : Trio HJY

Acara ini menyajikan informasi lalu lintas setiap pagi dan sore hari, bertujuan untuk memenuhi kebutuhan para pengendara akan informasi jalan, baik saat berangkat untuk beraktivitas maupun saat pulang. Disiarkan melalui 5 stasiun radio LPS di Jawa Tengah.

KAWAN PEMANDU JALAN

Day: Desember 15, 2023

Dalam acara Uji Kompetensi di SMK Negeri 1 Salatiga menjelang akhir tahun 2024, mata puluhan orang tertuju pada pemandangan menarik saat Ester, seorang siswi Sekolah Internasional Salatiga, menjadi model peragaan busana dengan riasan body painting oleh Jurusan Kecantikan dan Spa. Dalam Tahun Ajaran 2023/2024, Ester, yang berusia 17 tahun, dengan sukarela menjalani proses rias tubuh selama empat jam.
Ester, Bule Cantik Asal Belanda, Jadi Model Body Painting di SMKN 1 Salatiga
Dalam acara Uji Kompetensi di SMK Negeri 1 Salatiga menjelang akhir tahun 2024, mata puluhan orang tertuju pada pemandangan menarik saat Ester, seorang siswi Sekolah Internasional Salatiga, menjadi model...
Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Salatiga secara resmi meraih predikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) setelah menggeluti perjuangan selama empat tahun lebih. Menteri Hukum dan HAM RI Yasonna H Laoly menyerahkan secara langsung piagam penghargaan WBK kepada Kepala Rutan Redy Agian dalam acara refleksi akhir tahun 2023 di Hotel Borobudur Jakarta pada Kamis (14/12/2023) malam.
Berjuang Selama Empat Tahun, Kini Rutan Salatiga Raih Predikat WBK
Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Salatiga secara resmi meraih predikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) setelah menggeluti perjuangan selama empat tahun lebih. Menteri Hukum dan HAM RI Yasonna H...
Pj Gubernur Jateng Pastikan Jalan Tol Solo - Yogyakarta Siap Beroperasi saat Nataru
Tol Solo-Yogyakarta Bakal Dibuka Fungsional Mulai 22 Desember
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana, memastikan kesiapan jalan tol Solo – Yogyakarta ruas Colomadu (Surakarta)-Karanganom (Klaten) untuk difungsionalkan selama liburan Natal dan Tahun Baru. Jalan tol...
Ruas jalan Mangkang-Semarang, terutama di wilayah Tugurejo, Kecamatan Tugu, Kota Semarang, mengalami keterlambatan dalam perbaikan jalan, khususnya depan Rumah Sakit Tugurejo. Plt Kepala Dinas Perhubungan Kota Semarang, Danang Kurniawan, memberikan imbauan kepada pengemudi untuk berhati-hati dan memberikan saran menggunakan jalur alternatif, terutama pada jam-jam sibuk.
Antrean Kendaraan di Depan RS Tugurejo, Dishub Kota Semarang Imbau Pengendara Manfaatkan Jalur Alternatif
Ruas jalan Mangkang-Semarang, terutama di wilayah Tugurejo, Kecamatan Tugu, Kota Semarang, mengalami keterlambatan dalam perbaikan jalan, khususnya depan Rumah Sakit Tugurejo. Plt Kepala Dinas Perhubungan...

POPULER

Desa Nyatnyono, yang terletak di lereng puncak Suroloyo di Kecamatan Ungaran Barat, Kabupaten Semarang, dikenal sebagai destinasi wisata religi yang menarik. Di sini, terdapat makam waliyullah Hasan Munadi dan putranya, Hasan Dipuro, yang menjadi pusat perhatian masyarakat sebagai leluhur dan penyebar agama Islam. Selain makam, desa ini juga memiliki peninggalan sejarah berupa Masjid Subulussalam dan Sendang Kalimah Toyyibah yang dihormati oleh warga setempat.
Melihat Sejarah Sendang Kalimah Toyyibah Nyatnyono, Mata Air Keramat Peninggalan Waliyullah Hasan Munadi
Pemerintah Kabupaten Semarang tengah berupaya mengatasi penumpukan sampah yang melebihi kapasitas di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Blondo, Kecamatan Bawen, yang setiap harinya menerima 200 ton sampah dari 161 TPS se-Kabupaten Semarang.
Atasi Penumpukan Sampah di TPA Blondo, Pemkab Semarang Gandeng Perusahaan China dan Perluas Lahan
Seorang pendaki bernama Ferry Simangunsong (23) asal Sidikalang, Sumatera Utara, berhasil diselamatkan setelah tersesat saat menuruni lereng Gunung Ungaran. Insiden ini dialami oleh Ferry ketika ia melakukan pendakian seorang diri di wilayah Gunung Ungaran, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, pada Rabu, 2 April 2025. Ia tersesat akibat kondisi cuaca buruk disertai badai yang membuatnya kehilangan arah saat turun dari pos 5 menuju pos 2.
Tersesat di Gunung Ungaran, Pendaki Asal Sumut Diselamatkan Dua Warga Lokal

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved