KAWAN PEMANDU JALAN

Day: Desember 15, 2023

Dalam acara Uji Kompetensi di SMK Negeri 1 Salatiga menjelang akhir tahun 2024, mata puluhan orang tertuju pada pemandangan menarik saat Ester, seorang siswi Sekolah Internasional Salatiga, menjadi model peragaan busana dengan riasan body painting oleh Jurusan Kecantikan dan Spa. Dalam Tahun Ajaran 2023/2024, Ester, yang berusia 17 tahun, dengan sukarela menjalani proses rias tubuh selama empat jam.
Ester, Bule Cantik Asal Belanda, Jadi Model Body Painting di SMKN 1 Salatiga
Dalam acara Uji Kompetensi di SMK Negeri 1 Salatiga menjelang akhir tahun 2024, mata puluhan orang tertuju pada pemandangan menarik saat Ester, seorang siswi Sekolah Internasional Salatiga, menjadi model...
Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Salatiga secara resmi meraih predikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) setelah menggeluti perjuangan selama empat tahun lebih. Menteri Hukum dan HAM RI Yasonna H Laoly menyerahkan secara langsung piagam penghargaan WBK kepada Kepala Rutan Redy Agian dalam acara refleksi akhir tahun 2023 di Hotel Borobudur Jakarta pada Kamis (14/12/2023) malam.
Berjuang Selama Empat Tahun, Kini Rutan Salatiga Raih Predikat WBK
Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Salatiga secara resmi meraih predikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) setelah menggeluti perjuangan selama empat tahun lebih. Menteri Hukum dan HAM RI Yasonna H...
Pj Gubernur Jateng Pastikan Jalan Tol Solo - Yogyakarta Siap Beroperasi saat Nataru
Tol Solo-Yogyakarta Bakal Dibuka Fungsional Mulai 22 Desember
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana, memastikan kesiapan jalan tol Solo – Yogyakarta ruas Colomadu (Surakarta)-Karanganom (Klaten) untuk difungsionalkan selama liburan Natal dan Tahun Baru. Jalan tol...
Ruas jalan Mangkang-Semarang, terutama di wilayah Tugurejo, Kecamatan Tugu, Kota Semarang, mengalami keterlambatan dalam perbaikan jalan, khususnya depan Rumah Sakit Tugurejo. Plt Kepala Dinas Perhubungan Kota Semarang, Danang Kurniawan, memberikan imbauan kepada pengemudi untuk berhati-hati dan memberikan saran menggunakan jalur alternatif, terutama pada jam-jam sibuk.
Antrean Kendaraan di Depan RS Tugurejo, Dishub Kota Semarang Imbau Pengendara Manfaatkan Jalur Alternatif
Ruas jalan Mangkang-Semarang, terutama di wilayah Tugurejo, Kecamatan Tugu, Kota Semarang, mengalami keterlambatan dalam perbaikan jalan, khususnya depan Rumah Sakit Tugurejo. Plt Kepala Dinas Perhubungan...

POPULER

Kecelakaan maut terjadi di Jalan Lingkar Selatan Salatiga saat pengendara motor Honda Beat menabrak truk tronton yang berhenti. Korban A.T.V. meninggal di lokasi kejadian dekat Bendosari, Argomulyo, Sabtu malam, akibat truk mogok kehabisan BBM dan jarak pandang terbatas, hingga motor tak sempat menghindar.
Meninggal! Pelajar asal Tuntang Tabrak Truk Mogok di JLS Salatiga
Konferensi Cabang VII GP Ansor Kota Salatiga menetapkan H. Abdul Rosyid sebagai ketua periode 2026–2030. Pemilihan aklamasi digelar oleh PC GP Ansor di Aula Ponpes Al Falah, Sidomukti, Minggu, untuk menyusun kepemimpinan dan program strategis organisasi menghadapi tantangan ke depan.
Gus Rosyid Ketua Terpilih Konfercab VII GP Ansor Salatiga
Prosesi Farewell Parade menandai pergantian Kapolres Salatiga dari AKBP Veronica kepada AKBP Ade Papa Rihi di Mapolres Salatiga, usai sertijab di Polda Jateng. Acara digelar Selasa Januari 2026 sebagai simbol estafet kepemimpinan dan penghormatan atas pengabdian pejabat lama.
Gantikan Veronica, Ade Papa Rihi, Putra Asli NTT Jabat Kapolres Salatiga

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved