Acara Sekarang: 13:00 - 15:00

Nglarasari

Bersama: Greeta Putri

KAWAN PEMANDU JALAN

Day: Maret 7, 2024

Jajaran Satlantas Polres Semarang melaksanakan inspeksi keselamatan lalu lintas dan angkutan jalan (rampcheck) di Terminal Tipe A Bawen, Kabupaten Semarang, sebagai bagian dari Operasi Keselamatan Lalu Lintas Candi 2024 yang berlangsung dari tanggal 4 hingga 17 Maret 2024. Sebanyak 47 kendaraan umum, termasuk bus Antar Kota Dalam Provinsi (AKDP) dan Antar Kota Antar Provinsi (AKAP), diperiksa satu persatu mulai dari kelengkapan administrasi hingga aspek teknisnya untuk memastikan kondisi kendaraan laik jalan dan mencegah terjadinya kecelakaan.
Dua Kendaraan Terjaring Giat Rampcheck di Terminal Bawen, SIM Pengemudi Diketahui 'Mati'
Jajaran Satlantas Polres Semarang melaksanakan inspeksi keselamatan lalu lintas dan angkutan jalan (rampcheck) di Terminal Tipe A Bawen, Kabupaten Semarang, sebagai bagian dari Operasi Keselamatan Lalu...
Kecelakaan di Jl. Pantura Weleri, Kab
Kecelakaan di Jl. Pantura Weleri, Kab. Kendal, Truk Menabrak Median Jalan
Terjadi kecelakaan lokasi di Jl. Pantura Weleri, Kab. Kendal, truk menabrak median jalan dan truk di jalur sebaliknya. Truk yang ditabrak terguling menutup satu jalur, lalu lintas terhambat dan berlaku...
Di Rutan Salatiga, kegiatan pelatihan literasi membatik mengubah suasana dengan memberikan kesempatan pada Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) untuk mengekspresikan diri dan memperoleh keterampilan baru. Diprakarsai oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Salatiga, pelatihan ini diharapkan memberikan bekal yang berharga bagi para WBP setelah mereka bebas.
Dinpersip Salatiga Gelar Pelatihan Literasi Membatik di Rumah Tahanan Negara Salatiga
Di Rutan Salatiga, kegiatan pelatihan literasi membatik mengubah suasana dengan memberikan kesempatan pada Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) untuk mengekspresikan diri dan memperoleh keterampilan baru....
Pj. Wali Kota Salatiga, Yasip Khasani, memimpin High Level Meeting (HLM) Ekuinda dalam rangka pengendalian inflasi menjelang Ramadan dan Hari Raya Idulfitri tahun 2024
Jelang Ramadan, Kenaikan Harga Bahan Pokok Tidak Dapat Ditekan
Pj. Wali Kota Salatiga, Yasip Khasani, memimpin High Level Meeting (HLM) Ekuinda dalam rangka pengendalian inflasi menjelang Ramadan dan Hari Raya Idulfitri tahun 2024

POPULER

Seorang pria ditemukan meninggal dunia di kamar mandi SPBU Soka, Jalan Diponegoro No.173, Sidorejo Lor, Kota Salatiga, Sabtu (25/10/2025). Penemuan ini dilaporkan petugas kebersihan dan ditindaklanjuti cepat oleh Polsek Sidorejo bersama Polres Salatiga yang langsung olah TKP dan mengevakuasi korban ke RSUD untuk visum.
Mayat Tanpa Identitas Gemparkan Kawasan Area SPBU Soka
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Salatiga mencatat 98,36 persen sampah di kota tersebut telah terkelola pada 2024. Kepala DLH, Yunus Juniadi, menjelaskan bahwa meski terkendali, 1,64 persen sampah masih bocor ke lingkungan. DLH mengoptimalkan 109 bank sampah untuk edukasi dan pengelolaan berbasis masyarakat.
Sebagian Sampah di Salatiga Sudah Tertangani, DLH Dorong Peran Masyarakat
Hujan deras disertai angin kencang melanda Kota Salatiga pada Rabu (22/10/2025), menyebabkan puluhan rumah rusak dan pohon tumbang di beberapa lokasi. BPBD dan Polres Salatiga di bawah AKBP Veronica segera melakukan penanganan cepat, pembersihan puing, serta memastikan kondisi warga aman dan terkendali.
Puting Beliung Landa Salatiga, Puluhan Rumah di Kawasan Bendosari Rusak

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved