Acara Sekarang: 09:00 - 12:00

Kelana Kota

Bersama: Yuda / Greta

Acara ini menyajikan informasi lalu lintas setiap pagi dan sore hari, bertujuan untuk memenuhi kebutuhan para pengendara akan informasi jalan, baik saat berangkat untuk beraktivitas maupun saat pulang. Disiarkan melalui 5 stasiun radio LPS di Jawa Tengah.

KAWAN PEMANDU JALAN

Day: Agustus 22, 2024

PWNU Jateng Akan Gelar Musykerwil I di Unwahas Semarang
PWNU Jateng Akan Gelar Musykerwil I di Unwahas Semarang
Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Tengah masa khidmat 2024-2029 akan menggelar Musyawarah Kerja Wilayah (Musykerwil) I pada Sabtu, 24 Agustus 2024, di Kampus II Universitas Wahid Hasyim, Semarang....
Kecelakaan tragis terjadi di ruas Jalan Perintis Kemerdekaan, Banyumanik, Kota Semarang pada Kamis (22/8/2024) sekitar pukul 05.00 WIB, melibatkan sebuah truk bermuatan kayu dari arah Ungaran yang menabrak motor roda tiga Tossa di depannya. Kecelakaan ini diduga terjadi karena sopir truk, Turyono, warga Wonosobo, mengantuk sehingga truk oleng, menabrak median jalan, dan terguling ke kiri, menimpa motor yang dikendarai oleh pasangan suami istri, Sri Mulyono dan Muntamah, warga Srondol Wetan, Banyumanik.
Truk Muat Kayu Timpa Motor Roda Tiga, Dua Orang Meninggal Dunia
Kecelakaan tragis terjadi di ruas Jalan Perintis Kemerdekaan, Banyumanik, Kota Semarang pada Kamis (22/8/2024) sekitar pukul 05.00 WIB, melibatkan sebuah truk bermuatan kayu dari arah Ungaran yang menabrak...
Kecelakaan Adu Banteng Truk di Jl
Kecelakaan Adu Banteng Truk di Jl. Lingkar Weleri Kendal
  Lihat postingan ini di Instagram   Sebuah kiriman dibagikan oleh Rasika USA 105.6 FM (@rasikausa)
ementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan segera membangun Exit Tol Pattimura di Jalan Tol Pattimura, Salatiga, Jawa Tengah, yang merupakan bagian dari Jalan Tol Semarang-Solo. Exit tol ini akan menjadi pintu masuk dan keluar Kota Salatiga ke arah Semarang dan sebaliknya.
Exit Tol Pattimura Salatiga Segera Dibangun, Akses Penting Menuju Semarang
ementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan segera membangun Exit Tol Pattimura di Jalan Tol Pattimura, Salatiga, Jawa Tengah, yang merupakan bagian dari Jalan Tol Semarang-Solo. Exit tol...
Jembatan Tuntang Buyaran B di Karangtengah, yang menghubungkan Kudus dengan Semarang, akan ditutup satu jalur penuh mulai Rabu, 21 Agustus 2024, hingga akhir September 2024, sebagai bagian dari proyek revitalisasi jembatan yang diperkirakan berlangsung selama dua bulan. Menurut Wisnu Herlambang, PPK 3.1 BBPJN Jateng DIY, perbaikan jembatan ini dimulai pada 29 Juli 2024 dan akan berimbas pada lalu lintas hingga akhir September, setelah itu lalu lintas akan dibuka kembali.
Jembatan Tuntang Buyaran Ditutup Satu Jalur, Akhir September Sudah Open Traffic
Jembatan Tuntang Buyaran B di Karangtengah, yang menghubungkan Kudus dengan Semarang, akan ditutup satu jalur penuh mulai Rabu, 21 Agustus 2024, hingga akhir September 2024, sebagai bagian dari proyek...
Kecelakaan Truk Muat Kayu Terguling di Jl
Kecelakaan Truk Muat Kayu Terguling di Jl. Perintis Kemerdekaan Banyumanik Semarang
Dilaporkan terjadi laka lantas di Jl. Perintis Kemerdekaan, Banyumanik, Kota Semarang, di depan pintu masuk utama Kodam IV Diponegoro jalur arah Semarang kota. Truk muat kayu glondong terguling, menutup...

POPULER

Pemilik Batik Gemawang, Abdul Kholiq Fauzi, menyatakan keberatan atas penggunaan cuplikan video dirinya dan produk Batik Gemawang tanpa izin dalam materi kampanye pasangan calon (paslon) nomor urut 02, Nurul Huda-Yarmuji, pada Pilkada Kabupaten Semarang 2024. Surat pernyataan ini dibuat oleh Fauzi, yang tinggal di Desa Gemawang, Kecamatan Jambu, Kabupaten Semarang, setelah ia mengetahui insiden tersebut dari rekannya usai debat publik Cabup-Cawabup Semarang.
Pemilik Batik Gemawang Keberatan Jadi Bagian Materi Kampanye Paslon Pilbup Semarang
Pilkada Salatiga 2024 menghadirkan dua calon wakil wali kota perempuan, Nina Agustin (nomor urut 1) dan Sri Wahyuni (nomor urut 2), yang keduanya fokus pada isu perlindungan perempuan dan penanganan stunting di Kota Salatiga.
Calon Wawali Salatiga Sri Wahyuni Menilai Stunting Harus di Urai dari Hulu sampai Hilir
Sekretaris DPC PDIP Kabupaten Semarang, Bondan Marutohening, mengapresiasi putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 136/PUU-XXII/2024 tertanggal 14 November 2024, yang menetapkan sanksi pidana bagi pejabat tidak netral dalam Pilkada, sebuah langkah penting bagi demokrasi Indonesia.
DPC PDIP Kabupaten Semarang Apresiasi Putusan MK dan Siap Kawal Pilkada 2024

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved