Acara Sekarang: 09:00 - 12:00

Kelana Kota

Bersama: Yuda / Greta

Acara ini menyajikan informasi lalu lintas setiap pagi dan sore hari, bertujuan untuk memenuhi kebutuhan para pengendara akan informasi jalan, baik saat berangkat untuk beraktivitas maupun saat pulang. Disiarkan melalui 5 stasiun radio LPS di Jawa Tengah.

KAWAN PEMANDU JALAN

Day: Agustus 19, 2023

Roll Cake Ikan Nila dan Bayam Antar SMK Widya Praja Ungaran Juarai Lomba Kudapan Milenial DKP Jateng
SMK Widya Praja Ungaran dari Kabupaten Semarang meraih predikat juara dalam Lomba Kudapan Milenial yang diselenggarakan oleh DKP Provinsi Jawa Tengah. Tim SMK Widya Praja berhasil menciptakan kudapan inovatif...
Perang Centong, Sejarah Penyebaran Islam di Kampung Adat Jalawastu Brebes
Kampung Adat Jalawastu, sebuah wilayah di lereng Gunung Kumbang, Desa Ciseureuh, Brebes, memegang teguh tradisi leluhur Kerajaan Sunda. Kisah menarik perang centong antara saudara Gandasari dan Gandawangi...
Pimpin Upacara HUT ke-78 Jateng, Ini Pesan Ganjar di Akhir Masa Jabatannya
Upacara Hari Jadi Ke-78 Jawa Tengah dirayakan dengan khidmat di Alun-alun Brebes pada 19 Agustus 2023. Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, mengenakan pakaian adat Jawa lengkap sebagai inspektur upacara....
Polrestabes Semarang Ungkap 24 Kasus Penyalahgunaan Narkoba Periode Juli-Agustus 2023
Polrestabes Semarang ungkap 24 Kasus Selama Juli-Agustus 2023. . Dalam operasi ini, 32 tersangka telah ditetapkan, termasuk mantan narapidana. Penyitaan barang bukti termasuk sabu-sabu, pil ekstasi, ganja,...
Ribuan Mahasiswa Baru UKSW Bersama BLDF, Kompak Tanam 500 Batang Pohon di Kampus FTI
RASIKAFM.COM | BREBES - Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) Salatiga bekerja sama dengan Djarum Foundation menggelar kegiatan bakti lingkungan dengan penanaman pohon sebagai bentuk kesadaran terhadap...

POPULER

Pemilik Batik Gemawang, Abdul Kholiq Fauzi, menyatakan keberatan atas penggunaan cuplikan video dirinya dan produk Batik Gemawang tanpa izin dalam materi kampanye pasangan calon (paslon) nomor urut 02, Nurul Huda-Yarmuji, pada Pilkada Kabupaten Semarang 2024. Surat pernyataan ini dibuat oleh Fauzi, yang tinggal di Desa Gemawang, Kecamatan Jambu, Kabupaten Semarang, setelah ia mengetahui insiden tersebut dari rekannya usai debat publik Cabup-Cawabup Semarang.
Pemilik Batik Gemawang Keberatan Jadi Bagian Materi Kampanye Paslon Pilbup Semarang
Pilkada Salatiga 2024 menghadirkan dua calon wakil wali kota perempuan, Nina Agustin (nomor urut 1) dan Sri Wahyuni (nomor urut 2), yang keduanya fokus pada isu perlindungan perempuan dan penanganan stunting di Kota Salatiga.
Calon Wawali Salatiga Sri Wahyuni Menilai Stunting Harus di Urai dari Hulu sampai Hilir
Sekretaris DPC PDIP Kabupaten Semarang, Bondan Marutohening, mengapresiasi putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 136/PUU-XXII/2024 tertanggal 14 November 2024, yang menetapkan sanksi pidana bagi pejabat tidak netral dalam Pilkada, sebuah langkah penting bagi demokrasi Indonesia.
DPC PDIP Kabupaten Semarang Apresiasi Putusan MK dan Siap Kawal Pilkada 2024

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved