Acara Sekarang: 15:00 - 20:00

Kelana Kota Sore

Bersama: Yulius A - Gretha Putri

KAWAN PEMANDU JALAN

Tag: Prestasi

Juliana Sheila U. Tampubolon, siswi kelas XI SMA 3 Salatiga, terpilih sebagai Duta Generasi Berencana (Genre) Kota Salatiga Tahun 2024. Remaja berusia 17 tahun ini berhasil mengukir prestasi membanggakan setelah sebelumnya hanya bermula dari ketertarikannya melihat poster ajang tersebut di Instagram.
Sheila Tampubolon Siswi Kelas XI SMA 3 Salatiga, Sabet Penghargaan Duta Genre 2024
Juliana Sheila U. Tampubolon, siswi kelas XI SMA 3 Salatiga, terpilih sebagai Duta Generasi Berencana (Genre) Kota Salatiga Tahun 2024. Remaja berusia 17 tahun ini berhasil mengukir prestasi membanggakan...
Athaya Khansa, siswi kelas VIII A SMP IT Izzatul Islam Getasan, berhasil meraih Juara 1 Peserta Didik Berprestasi Jenjang SMP Tingkat Kabupaten Semarang dan menerima piagam penghargaan dari Kementerian Agama Kabupaten Semarang di Stadion NU Wonokerto, Kecamatan Bancak, pada Sabtu (11/01/2025) dalam rangkaian acara Jalan Sehat Kerukunan memperingati Hari Amal Bhakti (HAB).
Alhamdulillah! Siswi SMP di Getasan ini Raih Juara Peserta Didik Berprestasi Tingkat SMP
Athaya Khansa, siswi kelas VIII A SMP IT Izzatul Islam Getasan, berhasil meraih Juara 1 Peserta Didik Berprestasi Jenjang SMP Tingkat Kabupaten Semarang dan menerima piagam penghargaan dari Kementerian...
Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) memberikan penghargaan kepada dua mitranya, Dr. (H.C.) Sudhamek dari PT Garudafood dan Mayor Inf. Muhlisin dari Kasdim 0722/Kudus, dalam perayaan Dies Natalis ke-68 di Balairung Universitas, belum lama ini. Acara tersebut berlangsung di Kota Salatiga sebagai bentuk apresiasi atas kontribusi besar keduanya dalam mendukung pengembangan kampus, terutama dalam program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM).
Sukseskan Kegiatan MBKM, Mayor Inf Muhlisin Terima Penghargaan dari UKSW
Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) memberikan penghargaan kepada dua mitranya, Dr. (H.C.) Sudhamek dari PT Garudafood dan Mayor Inf. Muhlisin dari Kasdim 0722/Kudus, dalam perayaan Dies Natalis ke-68...
Anugerah Penyiaran Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Jawa Tengah sukses digelar dengan meriah di Studio TATV Surakarta, Senin (25/11/2024) malam, dihadiri oleh lebih dari 20 lembaga penyiaran yang menerima penghargaan atas kontribusinya dalam mendidik masyarakat melalui siaran berkualitas. PT Radio Rasika Dananda Utama (Rasika USA) dinobatkan sebagai juara I dalam kategori Lembaga Penyiaran Swasta di Jawa Tengah
Anugerah KPID Jawa Tengah Nobatkan Radio Rasika USA Sebagai LPS Terbaik
Anugerah Penyiaran Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Jawa Tengah sukses digelar dengan meriah di Studio TATV Surakarta, Senin (25/11/2024) malam, dihadiri oleh lebih dari 20 lembaga penyiaran yang...
Voice of Satya Wacana Christian University (SWCU) berhasil meraih Medali Emas peringkat 4 di ajang Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) Mahasiswa Tingkat Nasional 2024 yang diselenggarakan oleh Perpusnas Kemendikbud Ristek di Universitas Nusa Cendana, Kupang, baru-baru ini.
Voice of SWCU Sabet Medali Emas di Pesparawi Nasional 2024
Voice of Satya Wacana Christian University (SWCU) berhasil meraih Medali Emas peringkat 4 di ajang Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) Mahasiswa Tingkat Nasional 2024 yang diselenggarakan oleh Perpusnas...
Sebanyak 19 santri SMP RUQ Al Falah Salatiga meraih prestasi dalam ajang World Youth Invention and Innovation Award (WYIIA) di Kota Yogyakarta pada 10-13 Oktober 2024. Dalam kompetisi internasional ini, mereka berhasil mendapatkan 1 medali emas di kategori Education dan 3 medali emas di kategori Environment Science.
Usung Tema Salatiga Culture Harmoni, Santri SMP RUQ Al Falah, Sabet Medali Emas di Ajang WYIIA 2024
Sebanyak 19 santri SMP RUQ Al Falah Salatiga meraih prestasi dalam ajang World Youth Invention and Innovation Award (WYIIA) di Kota Yogyakarta pada 10-13 Oktober 2024. Dalam kompetisi internasional ini,...
Cielo Octaviano Delavega, seorang mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), baru saja meraih prestasi luar biasa dengan menjadi Juara 1 Duta Generasi Berencana (GenRe) Kota Salatiga tahun 2024, mengungguli 54 peserta lainnya dalam serangkaian seleksi ketat yang meliputi tes tertulis dan wawancara FGD.
Mahasiswa UKSW Terpilih Duta GenRe Kota Salatiga 2024
Cielo Octaviano Delavega, seorang mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), baru saja meraih prestasi luar biasa dengan menjadi Juara 1 Duta Generasi Berencana (GenRe) Kota...
Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) kembali meraih prestasi dengan lolosnya tiga proposal inovatif dalam program Dana Padanan Kedaireka 2024 dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud Ristek). Program ini bertujuan untuk mendorong kolaborasi antara perguruan tinggi dan industri dalam menciptakan solusi berbasis teknologi yang berkelanjutan.
Tiga Inovasi UKSW Raih Dana Kedaireka 2024, Solusi Cerdas untuk Tantangan Energi
Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) kembali meraih prestasi dengan lolosnya tiga proposal inovatif dalam program Dana Padanan Kedaireka 2024 dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi...
Voice of SWCU UKSW Bawa Pulang Piala Gold Prize pada Kompetisi Internasional di Tokyo
Voice of SWCU UKSW Bawa Pulang Piala Gold Prize pada Kompetisi Internasional di Tokyo
Voice of Satya Wacana Christian University (Voice of SWCU) kembali mengharumkan nama Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) dengan meraih penghargaan di Tokyo International Choir Competition (TICC) 2024...
Javierlint Rachma Kusuma Nadhif (21), dari Dusun Pongangan, Desa Samirono, Kecamatan Getasan, Kabupaten Semarang, berhasil meraih gelar Puteri Kebaya Inspiratif Indonesia 2024 dalam ajang Pemilihan Puteri Kebaya Indonesia 2024 yang diadakan di Surabaya pada 27-29 Juni 2024.
Keren! Gadis Asal Getasan Berhasil Raih Gelar Putri Kebaya Inspiratif Indonesia
Javierlint Rachma Kusuma Nadhif (21), dari Dusun Pongangan, Desa Samirono, Kecamatan Getasan, Kabupaten Semarang, berhasil meraih gelar Puteri Kebaya Inspiratif Indonesia 2024 dalam ajang Pemilihan Puteri...
Muat Lebih

POPULER

Arca Ganesha Mbah Dul Jalal di Desa Sikunir, Kecamatan Bergas, Kabupaten Semarang menjadi korban vandalisme oleh orang tak dikenal, terlihat dari noda putih di wajah dan badan arca yang diduga sengaja dioleskan. Kejadian ini diketahui oleh Ketua Tim Ahli Cagar Budaya Kabupaten Semarang, Tri Subekso, setelah menerima laporan foto pada Selasa, 15 April 2025, dan langsung ditindaklanjuti dengan peninjauan lapangan pada Rabu pagi oleh tim gabungan dari BPK Wilayah X, Polsek, dan Koramil Bergas.
Arca Ganesha Mbah Dul Jalal di Sikunir Jadi Sasaran Vandalisme, Diduga Terkait Ritual
Ratusan penyandang disabilitas mengikuti acara Halal Bihalal yang digelar komunitas Insan Berbagi Salatiga (IBS) di lantai 2 Convention Hall Terminal Tingkir, Kota Salatiga, pada Sabtu sore, 12 April 2025. Acara ini dihadiri oleh Wali Kota Salatiga Robby Hernawan, Kapolres AKBP Veronica, Forkopimda, serta tokoh masyarakat, sebagai bentuk kepedulian sosial dan upaya mempererat silaturahmi pasca-Ramadan.
IBS ajak Ratusan Difabel Gelar Halal Bihalal di Terminal Tingkir Salatiga
prpp
Jateng Fair 2025 Tiket Masuk Tahun Ini Gratis !

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved