KAWAN PEMANDU JALAN

Day: Juli 26, 2024

Pada Kamis, 25 Juli 2024, Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) melangsungkan Upacara Wisuda Periode III Tahun 2024 di Balairung Universitas, dihadiri oleh Rektor UKSW Prof. Dr. Intiyas Utami, S.E., M.Si., Ak., yang melepas 694 wisudawan dari Program Sarjana, Magister, dan Doktor. Upacara dipimpin oleh Ketua Senat UKSW Prof. Daniel Daud Kameo dan dihadiri oleh Pengurus Yayasan YPTKSW serta Pj Wali Kota Salatiga Yasip Kashani, dan tamu undangan dari Universitas Pertahanan Republik Indonesia (UNHAN RI).
Wisuda UKSW Periode III, Rektor Intiyas Ajak 694 Lulusan Berdampak Bagi Bangsa
Pada Kamis, 25 Juli 2024, Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) melangsungkan Upacara Wisuda Periode III Tahun 2024 di Balairung Universitas, dihadiri oleh Rektor UKSW Prof. Dr. Intiyas Utami, S.E.,...
Zulhas Lepas Ekspor Sepatu Nike Buatan SCI Salatiga Senilai 6
Zulhas Lepas Ekspor Sepatu Nike Buatan SCI Salatiga Senilai 6.5 Milyar
Pada Jumat pagi, 26 Juli 2024, Menteri Perdagangan RI Zulkifli Hasan melepas ekspor produk alas kaki merek Nike yang diproduksi oleh PT Selalu Cinta Indonesia (SCI) di Kota Salatiga, Jawa Tengah. Tiga...
Program Petakan, Sisir, Advokasi, dan Registrasi (PESIAR) oleh BPJS Kesehatan berhasil meningkatkan kepesertaan Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di Kabupaten Semarang hingga 98,10% dari total 1.077.912 penduduk per 1 Juli 2024. Fokus utama BPJS Kesehatan adalah meningkatkan cakupan peserta JKN melalui Program PESIAR, yang mencakup pemetaan dan pendaftaran masyarakat di tingkat desa.
PESIAR Perkuat UHC di Kabupaten Semarang
Program Petakan, Sisir, Advokasi, dan Registrasi (PESIAR) oleh BPJS Kesehatan berhasil meningkatkan kepesertaan Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di Kabupaten Semarang hingga 98,10% dari total 1.077.912...
Seorang warga Kota Semarang bernama Roy Mulyono (68) ditemukan meninggal dunia saat berolahraga bersama keluarganya di kolam renang Tirto Argo Siwarak Ungaran Barat pada Kamis (25/7/2024).
Diduga Kelelahan, Seorang Lansia Tewas Usai Berenang di Siwarak Ungaran
Seorang warga Kota Semarang bernama Roy Mulyono (68) ditemukan meninggal dunia saat berolahraga bersama keluarganya di kolam renang Tirto Argo Siwarak Ungaran Barat pada Kamis (25/7/2024).

POPULER

Wali Kota Salatiga Robby Hernawan meluncurkan kebijakan berkantor di kelurahan setiap Kamis secara bergilir di 23 kelurahan, Kota Salatiga, mulai awal 2026. Kebijakan ini bertujuan memperkuat koordinasi, menyerap aspirasi warga, serta memastikan program pembangunan berjalan efektif dan tepat sasaran melalui sinergi langsung dengan aparatur wilayah.
Wacana tiap kamis, Walikota Salatiga akan Ngantor di Kelurahan
Kecelakaan tunggal melibatkan truk dump terjadi di Jalan Lingkar Selatan Salatiga, depan Kantor BPBD, Jumat pagi 16 Januari 2026. Truk yang dikemudikan Ahmat Jupri mengalami gangguan rem hingga menabrak guardrail dan tiang lampu. Pengemudi luka ringan dan dirawat di RSUD Salatiga, tanpa korban jiwa.
Jumat Pagi Kelabu, Truk Angkut Beras Alami Laka Tunggal di JLS Salatiga, Muatan Berhamburan
Sebuah kontainer bermuatan 25 ton partikel kayu tumpah di Jalan Soekarno-Hatta, Bawen, Kabupaten Semarang. Peristiwa ini dialami truk kontainer tujuan Pelabuhan Tanjung Emas pada Selasa, 20 Januari 2026. Insiden terjadi akibat pintu kontainer terbuka mendadak, menyebabkan lalu lintas tersendat dan ditangani dengan sistem contra flow.
Pintu Kontainer Terbuka, 25 Ton Partikel Kayu Berceceran di Ruas Jalan Soekarno-Hatta Bawen, Lalin Tersendat

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved