No Show currently scheduled.

KAWAN PEMANDU JALAN

Day: April 12, 2025

Wali Kota Salatiga Robby Hernawan bersama Retno Margiastuti menghadiri pelantikan Pengurus DPD dan DPC Asosiasi Pengusaha Jasa Boga Indonesia (APJI) yang berlangsung di gedung Gradhika, Jalan Pahlawan, Semarang, pada Sabtu, 12 April 2025.
Retno Margiastuti Ketua DPC APJI Salatiga 2025
Wali Kota Salatiga Robby Hernawan bersama Retno Margiastuti menghadiri pelantikan Pengurus DPD dan DPC Asosiasi Pengusaha Jasa Boga Indonesia (APJI) yang berlangsung di gedung Gradhika, Jalan Pahlawan,...
Pemerintah Kabupaten Semarang mengalokasikan anggaran sebesar Rp8,7 miliar untuk perbaikan infrastruktur jalan dan jembatan rusak. Bupati Semarang, Ngesti Nugraha, bersama jajaran Dinas Pekerjaan Umum menyampaikan hal ini di halaman Kantor DPU, Jalan Hasyim Asyari, Ungaran Barat, pada Jumat pagi, 11 April 2025.
DPU Siapkan Rp8,7 Miliar untuk Perbaikan Jalan dan Jembatan Rusak di Kabupaten Semarang
Pemerintah Kabupaten Semarang mengalokasikan anggaran sebesar Rp8,7 miliar untuk perbaikan infrastruktur jalan dan jembatan rusak. Bupati Semarang, Ngesti Nugraha, bersama jajaran Dinas Pekerjaan Umum...
SaveTheVideo
Sesaji Rewanda Kembali Digelar di Goa Kreo Semarang
Pemerintah Kota Semarang menggelar kembali tradisi budaya tahunan bertajuk Sesaji Rewanda. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Wali Kota Semarang, Agustina Wilujeng, dan melibatkan warga serta pengunjung...
Prakiraan-Cuaca-Semarang-Dan-Sekitarnya-Sabtu-12-April-2025-42
Prakiraan Cuaca Semarang Dan Sekitarnya, Sabtu 12 April 2025
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan kondisi cuaca di Semarang dan sekitarnya pada Sabtu, 12 April 2025 didominasi berawan dengan potensi hujan ringan hingga sedang pada sore...
ektor pariwisata Kabupaten Semarang mengalami peningkatan signifikan dalam pendapatan dan jumlah kunjungan selama libur Lebaran 2025. Kepala Dinas Pariwisata Wiwin Sulistyowati melaporkan bahwa lima destinasi wisata utama yang dikelola Pemda mencatat pendapatan sebesar Rp437.185.000 dengan 184.800 wisatawan nusantara dan 58 wisatawan mancanegara.
Pengunjung Wisata Kabupaten Semarang Selama Libur Lebaran 2025 Meningkat
Sektor pariwisata Kabupaten Semarang mengalami peningkatan signifikan dalam pendapatan dan jumlah kunjungan selama libur Lebaran 2025. Kepala Dinas Pariwisata Wiwin Sulistyowati melaporkan bahwa lima destinasi...

POPULER

Pemerintah Kabupaten Semarang kembali menyelenggarakan program armada balik lebaran gratis untuk warga yang bekerja di Jakarta, sebagai bentuk kepedulian terhadap warganya. Program ini difasilitasi oleh Pemkab Semarang dan dilepas langsung oleh Bupati Semarang, Ngesti Nugraha, di Terminal Tipe A Bawen, Kabupaten Semarang, pada Rabu, 9 April 2025.
Cerita Irfan, Kuli Proyek Asal Kabupaten Semarang Bisa Hemat Jutaan Rupiah Gegara Ikut Program Balik Gratis
Ratusan penyandang disabilitas mengikuti acara Halal Bihalal yang digelar komunitas Insan Berbagi Salatiga (IBS) di lantai 2 Convention Hall Terminal Tingkir, Kota Salatiga, pada Sabtu sore, 12 April 2025. Acara ini dihadiri oleh Wali Kota Salatiga Robby Hernawan, Kapolres AKBP Veronica, Forkopimda, serta tokoh masyarakat, sebagai bentuk kepedulian sosial dan upaya mempererat silaturahmi pasca-Ramadan.
IBS ajak Ratusan Difabel Gelar Halal Bihalal di Terminal Tingkir Salatiga

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved