KAWAN PEMANDU JALAN

Category: Politik

Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Salatiga, dr. Robby Hernawan dan Nina Agustin, yang diusung oleh koalisi 13 partai politik, mendaftar sebagai pasangan calon ketiga di KPU Kota Salatiga pada Kamis, 29 Agustus 2024. Dengan dukungan partai-partai besar seperti Gerindra, Demokrat, dan Golkar, serta partai lainnya, Robby Hernawan semakin optimistis dalam menghadapi kontestasi Pilkada Salatiga 2024.
Diusung 13 Parpol, Pasangan Robby - Nina jadi Paslon Terakhir Mendaftar di KPU Salatiga
Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Salatiga, dr. Robby Hernawan dan Nina Agustin, yang diusung oleh koalisi 13 partai politik, mendaftar sebagai pasangan calon ketiga di KPU Kota Salatiga pada...
Pada hari terakhir pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati Semarang 2024, Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kabupaten Semarang secara mengejutkan mendaftarkan pasangan Nurul Huda dan Yarmuji sebagai calon tunggal, menantang pasangan Ngesti Nugraha-Nur Arifah. Pasangan yang menamakan diri HAJI ini mendeklarasikan diri di Kantor DPC PPP Kabupaten Semarang, Kamis (29/8/2024).
'Dewe Wani', PPP Kabupaten Semarang Gagalkan Kotak Kosong
Pada hari terakhir pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati Semarang 2024, Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kabupaten Semarang secara mengejutkan mendaftarkan pasangan Nurul Huda dan Yarmuji sebagai...
Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Salatiga, Juan Rama dan Sri Wahyuni, resmi mendaftar ke KPU Kota Salatiga pada Kamis, 29 Agustus 2024, dengan dukungan dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). Mereka tiba di kantor KPU dengan iringan mobil klasik, didampingi kader PKB, tim sukses, relawan, serta kiai dan tokoh NU Kota Salatiga.
Diusung Satu Partai, Pasangan Juan - Yuni Daftar ke KPU Salatiga
Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Salatiga, Juan Rama dan Sri Wahyuni, resmi mendaftar ke KPU Kota Salatiga pada Kamis, 29 Agustus 2024, dengan dukungan dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)....
Ngesti Nugraha, calon Bupati Semarang, berpotensi menjadi calon tunggal dalam Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Semarang 2024 karena mendapat dukungan dari 14 partai politik parlemen dan nonparlemen. Ngesti, yang berpasangan dengan Nur Arifah, masih menunggu perkembangan hingga penutupan pendaftaran oleh KPU. Ketua KPU Kabupaten Semarang, Bambang Setyono, mengonfirmasi bahwa pasangan Ngesti-Nur Arifah telah mendaftar dengan berkas lengkap pada Rabu, 28 Agustus 2024.
Didukung 14 Parpol, Ngesti Nugraha Berpeluang Lawan Kotak Kosong
Ngesti Nugraha, calon Bupati Semarang, berpotensi menjadi calon tunggal dalam Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Semarang 2024 karena mendapat dukungan dari 14 partai politik parlemen dan nonparlemen. Ngesti,...
Pasangan bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Salatiga, Robby Hernawan dan Nina Agustin, akan mendaftar ke KPU Kota Salatiga pada Kamis, 29 Agustus 2024. Langkah mereka semakin mantap setelah mendapatkan dukungan dari Partai Demokrat, PSI, dan 10 partai non-parlemen.
Dapat Dukungan 12 Partai, Pasangan Ronin Gelar Deklarasi
Pasangan bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Salatiga, Robby Hernawan dan Nina Agustin, akan mendaftar ke KPU Kota Salatiga pada Kamis, 29 Agustus 2024. Langkah mereka semakin mantap setelah mendapatkan...
Menjelang deklarasi pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Semarang, Menang Untuk Ngesti Nugraha-Nur Arifah (MUTIARA), DPC Partai Gerindra Kabupaten Semarang melakukan manuver dengan mengalihkan dukungan dari pasangan Herjuna Satriatmaja-Nurul Huda (JANUR) yang sebelumnya diusung Gerindra dan PPP, ke pasangan MUTIARA yang didukung oleh gabungan 14 partai politik.
Last Minute! Gerindra Alihkan Dukungan Kepada Ngesti Nugraha-Nur Arifah
Menjelang deklarasi pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Semarang, Menang Untuk Ngesti Nugraha-Nur Arifah (MUTIARA), DPC Partai Gerindra Kabupaten Semarang melakukan manuver dengan mengalihkan dukungan...
Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Salatiga dari koalisi Partai Demokrat dan PSI, dr. Robby Hernawan dan Nina Agustin (Ronin), dijadwalkan akan mendaftar ke KPU Kota Salatiga pada Rabu, 28 Agustus 2024.
Pasangan Robby Hernawan dan Nina Agustin (Ronin) Siap Mendaftar di KPU Kota Salatiga
Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Salatiga dari koalisi Partai Demokrat dan PSI, dr. Robby Hernawan dan Nina Agustin (Ronin), dijadwalkan akan mendaftar ke KPU Kota Salatiga pada Rabu, 28 Agustus...
Pasangan Sinoeng Noegroho Rachmadi dan Budi Santoso (SiBudi) menjadi yang pertama mendaftar sebagai calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Salatiga di Kantor KPU Salatiga pada Selasa (27/8/2024) sore. Didukung oleh empat partai politik, pasangan ini datang bersama ratusan kader, simpatisan, dan relawan, serta diiringi hiburan drumblek.
Geliat Pilkada Salatiga 2024, Pasangan SiBUDI jadi yang Pertama Daftar ke KPU
Pasangan Sinoeng Noegroho Rachmadi dan Budi Santoso (SiBudi) menjadi yang pertama mendaftar sebagai calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Salatiga di Kantor KPU Salatiga pada Selasa (27/8/2024) sore. Didukung...
Koalisi Partai Gerindra dan PKB Salatiga resmi mengusung pasangan calon Wali Kota Juan Rama Soemarmo dan wakilnya Sri Wahyuni dalam Pilkada Salatiga 2024. Rekomendasi dari DPP masing-masing partai telah turun, dan pasangan ini akan dideklarasikan pada Kamis, 29 Agustus 2024, sebelum mendaftar ke KPU Salatiga.
Koalisi Gerindra-PKB Resmi Usung Juan Rama dan Sri Wahyuni di Pilkada Salatiga 2024
Koalisi Partai Gerindra dan PKB Salatiga resmi mengusung pasangan calon Wali Kota Juan Rama Soemarmo dan wakilnya Sri Wahyuni dalam Pilkada Salatiga 2024. Rekomendasi dari DPP masing-masing partai telah...
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Semarang telah memulai proses pendaftaran calon Bupati dan Wakil Bupati Semarang untuk Pemilihan 2024, yang berlangsung dari 27 hingga 29 Agustus 2024. Ketua KPU Kabupaten Semarang, Bambang Setyono, menyatakan bahwa pada hari pertama, KPU telah mempersiapkan petugas, administrasi, dan petunjuk teknis untuk penerimaan bakal calon.
KPU Kabupaten Semarang 'Mantu', Ini Persiapannya
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Semarang telah memulai proses pendaftaran calon Bupati dan Wakil Bupati Semarang untuk Pemilihan 2024, yang berlangsung dari 27 hingga 29 Agustus 2024. Ketua KPU Kabupaten...
Muat Lebih

POPULER

Pemkot Salatiga mengapresiasi kinerja Baznas sebagai mitra strategis pengentasan kemiskinan. Apresiasi disampaikan Wakil Wali Kota Nina Agustin di Halaman Pemkot Salatiga, Senin (26/1/2026). Baznas dinilai profesional dan transparan, dengan pertumbuhan ZIS tinggi dan distribusi merata melalui peluncuran program ZMART, BMM, dan pelatihan salon untuk kemandirian ekonomi warga.
Apel HUT Ke-25 Baznas, Pemkot Salatiga Berikan Award dan Program Baru
PT Jasamarga Semarang–Batang memastikan penyesuaian tarif Tol Semarang–Batang akan segera diberlakukan setelah sosialisasi selesai. Kebijakan ini melibatkan JSB dan pemangku kepentingan, berlaku di ruas Semarang–Batang pada 2026, dilakukan karena penambahan investasi, serta diterapkan melalui evaluasi BPKP dengan komitmen peningkatan layanan dan standar pelayanan minimal jalan tol.
Penyesuaian Tarif Tol Semarang–Batang 2026, Ini Penjelasan Resmi Jasamarga Semarang–Batang
Kasus pemerasan oleh instruktur fitnes berinisial PH terhadap anak di bawah umur terjadi di Ungaran. Korban dan keluarga melaporkannya ke Satreskrim Polres Semarang pada 18 November 2025. Tindakan didorong ancaman penyebaran video asusila. Polisi menahan tersangka, menyita barang bukti, dan mendalami kasus melalui pemeriksaan forensik.
Instruktur Fitnes di Ungaran Ancam Sebar Video Asusila, Korban Diperas Hingga Ratusan Juta

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved