KAWAN PEMANDU JALAN

Tag: Ops. Lilin Candi

Polres Semarang menggelar apel pasukan Operasi Lilin 2025. Kegiatan dipimpin Kapolres Semarang AKBP Ratna Quratul Ainy di Mapolres Semarang, Jumat (19/12/2025). Apel digelar untuk menjamin keamanan ibadah Natal, wisata, dan lalu lintas Nataru melalui penyiapan pos, personel, serta rekayasa lalu lintas situasional.
Kabupaten Semarang Jadi Lintasan Utama Nataru, Polres Semarang Siagakan 381 Personel dan 12 Pos Pengamanan
Polres Semarang menggelar apel pasukan Operasi Lilin 2025. Kegiatan dipimpin Kapolres Semarang AKBP Ratna Quratul Ainy di Mapolres Semarang, Jumat (19/12/2025). Apel digelar untuk menjamin keamanan ibadah...
Dalam pelaksanaan Operasi Keselamatan Lalu Lintas Candi (OKLLC) 2024, yang berlangsung mulai 4 Maret hingga 17 Maret 2024, Satlantas Polres Salatiga berhasil menindak sedikitnya 632 pelanggar lalu lintas.
Operasi Lalin Candi 2024, Satlantas Polres Salatiga Tindak 632 Pelanggar
Dalam pelaksanaan Operasi Keselamatan Lalu Lintas Candi (OKLLC) 2024, yang berlangsung mulai 4 Maret hingga 17 Maret 2024, Satlantas Polres Salatiga berhasil menindak sedikitnya 632 pelanggar lalu lintas.
Kapolda Jawa Tengah, Irjen Ahmad Luthfi
Polda Jateng Bersiap Gelar Operasi Lilin Candi 2023 untuk Amankan Nataru
Dalam pelaksanaan Operasi Lilin Candi 2023 yang akan digelar oleh Polda Jawa Tengah guna mengamankan perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru), Kapolda Jawa Tengah, Irjen Ahmad Luthfi, telah mengungkapkan...
Kapolres Salatiga AKBP Feria Kurniawan membagikan coklat dan helm SNI sebagai wujud dukungan Operasi Keselamatan Candi 2023 dan Hari Kasih Sayang. Pengendara motor yang tertib diberi coklat, sedangkan yang tidak menggunakan helm SNI diberi helm baru.
7 Hari Pelaksanaan Operasi Keselamatan Lalin Candi 2023, 1000 Lebih Pelanggar Ditindak di Kota Salatiga
Pelaksanaan Operasi Keselamatan Lalu Lintas Candi 2023 di Kota Salatiga menindak 1.069 pelanggar lalu lintas, termasuk pelanggaran tidak memakai helm dan knalpot tidak sesuai standar. Kapolres Salatiga...
Polres Semarang melaksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Lalu Lintas Candi 2023 di halaman apel Mapolres setempat, Selasa (7/2/2023).
Pengendara Motor Di Bawah Umur Masih Jadi Pekerjaan Rumah Bersama
Sat Lantas Polres Semarang fokus mengatasi pengendara sepeda motor di bawah umur. Dalam Operasi Keselamatan Lalu Lintas Candi 2023, pihak kepolisian bekerja sama dengan orang tua dan guru untuk meningkatkan...

POPULER

Kecelakaan maut terjadi di Tol Semarang–Solo KM 426.400 jalur A, Ungaran Timur, melibatkan Toyota Hi-Ace rombongan takziah Yayasan Marsudirini dan truk crane. Insiden Selasa pagi ini menewaskan satu penumpang dan melukai belasan lainnya, diduga akibat sopir kelelahan, dengan penanganan dilakukan kepolisian dan tim medis.
Laka Maut di Tol Ungaran, Ini Sejumlah Faktanya
Pemerintah Kota Salatiga mengerjakan sekitar 140 proyek infrastruktur yang ditangani DPUPR dan tersebar di berbagai wilayah kota, dengan target selesai 20 Desember 2025. Sejumlah proyek mengalami keterlambatan akibat faktor teknis, nonteknis, dan administrasi, sehingga dikenai sanksi denda sesuai kontrak meski pengawasan telah dilakukan ketat.
Tingginya Curah Hujan, Sejumlah Proyek Infrastruktur di Salatiga Molor
Kasus pemerasan oleh instruktur fitnes berinisial PH terhadap anak di bawah umur terjadi di Ungaran. Korban dan keluarga melaporkannya ke Satreskrim Polres Semarang pada 18 November 2025. Tindakan didorong ancaman penyebaran video asusila. Polisi menahan tersangka, menyita barang bukti, dan mendalami kasus melalui pemeriksaan forensik.
Instruktur Fitnes di Ungaran Ancam Sebar Video Asusila, Korban Diperas Hingga Ratusan Juta

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved