Acara Sekarang: 15:00 - 20:00

Kelana Kota Sore

Bersama: Yulius A - Gretha Putri

KAWAN PEMANDU JALAN

Tag: Ramadan

Pengelola karaoke dan tempat hiburan di Salatiga menyambut baik surat edaran dari Pemerintah Kota Salatiga terkait pembatasan jam operasional selama bulan Ramadan. David, perwakilan Pengelola Karaoke Sarirejo, menyatakan bahwa aturan ini menjadi pedoman bagi pelaku usaha dalam menjalankan kegiatan selama Ramadan.
Selama Ramadan, Pengelola Karaoke di Salatiga Dukung Pemkot Soal Jam Operasional
Pengelola karaoke dan tempat hiburan di Salatiga menyambut baik surat edaran dari Pemerintah Kota Salatiga terkait pembatasan jam operasional selama bulan Ramadan. David, perwakilan Pengelola Karaoke Sarirejo,...
Pengurus dan jemaat Gereja Santo Paulus Miki Salatiga membagikan ratusan takjil kepada pengendara yang melintas di depan gereja pada Minggu (2/3/2025). Kegiatan ini dilaksanakan oleh Gereja Katolik St. Paulus Miki bersama Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) cabang Salatiga sebagai bentuk toleransi dan aksi berbagi kasih dengan sesama.
Jelang Buka Puasa, Jemaat St Paulus Miki Salatiga Bagi Makanan di pinggir jalan
Pengurus dan jemaat Gereja Santo Paulus Miki Salatiga membagikan ratusan takjil kepada pengendara yang melintas di depan gereja pada Minggu (2/3/2025). Kegiatan ini dilaksanakan oleh Gereja Katolik St....
PT Trans Marga Jateng Gelar Tarhib Ramadan dan Pemberian Santunan Kepada Anak Yatim
PT Trans Marga Jateng Gelar Tarhib Ramadan dan Pemberian Santunan Kepada Anak Yatim
PT Trans Marga Jateng (TMJ) menggelar acara Tarhib Ramadan pada Rabu, 26 Februari 2025, untuk meningkatkan kualitas diri dan menjaga kinerja selama bulan suci. Acara yang berlangsung di lingkungan perusahaan...
Horison Resort Tlogo Semarang menghadirkan pengalaman berbuka puasa yang unik melalui program "The Sacred Journey of Ramadan" dengan konsep Camping Ramadhan. General Manager Horison Resort Tlogo Semarang, Eka Kalpika, menjelaskan bahwa program ini diselenggarakan di Horison Resort Tlogo Semarang, Jl. Raya Tuntang Bringin Km.2, Desa Delik, Kecamatan Tuntang, Kabupaten Semarang, pada Jumat, 28 Februari 2025.
Ramadan 2025, Horison Resort Tlogo Tawarkan Camping Ramadan
Horison Resort Tlogo Semarang menghadirkan pengalaman berbuka puasa yang unik melalui program "The Sacred Journey of Ramadan" dengan konsep Camping Ramadhan. General Manager Horison Resort Tlogo Semarang,...
Ribuan warga Tegalrejo, Kecamatan Argomulyo, Kota Salatiga, memadati areal Makam Shuufi pada Jumat (14/2/2025) untuk melaksanakan tradisi Sadranan, yaitu mengirim doa bagi leluhur, orang tua, dan kerabat yang telah meninggal dunia.
Tradisi Jelang Ramadan, Warga Salatiga Bawa 1.000 Tumpeng ke Makam
Ribuan warga Tegalrejo, Kecamatan Argomulyo, Kota Salatiga, memadati areal Makam Shuufi pada Jumat (14/2/2025) untuk melaksanakan tradisi Sadranan, yaitu mengirim doa bagi leluhur, orang tua, dan kerabat...
Dalam rangka menyambut datangnya bulan Ramadhan 1446H , Hotel Chanti Semarang yang terletak di Jl. Gajah Mada No 40 Semarang menghadirkan berbagai penawaran menarik untuk menjadikan Ramadhan dan Lebaran bersama keluarga, kerabat dan relasi kali ini menjadi lebih bermakna.
Momen Buka Puasa di Bancakan Ramadan 2025, Hotel Chanti Semarang Siapkan Doorprize Istimewa Setiap Minggunya
Dalam rangka menyambut datangnya bulan Ramadhan 1446H , Hotel Chanti Semarang yang terletak di Jl. Gajah Mada No 40 Semarang menghadirkan berbagai penawaran menarik untuk menjadikan Ramadhan dan Lebaran...
Pada Minggu (7/4/2024), di Gedung Tenis Indoor Salatiga, Ivent Salatifest menjadi daya tarik bagi banyak orang menjelang Lebaran, terutama para muda-mudi yang mencari berbagai kebutuhan sandang. Evan, seorang pemuda asal Salatiga, mengungkapkan bahwa ia tidak hanya berburu pakaian dan aksesoris di acara tersebut, tetapi juga menikmati hiburan dengan menonton pertunjukan band dan menikmati makanan dan minuman.
Salatifest, Asiknya Berbelanja Baju Sambil Nikmati Alunan Musik Jelang Lebaran di Salatiga
Pada Minggu (7/4/2024), di Gedung Tenis Indoor Salatiga, Ivent Salatifest menjadi daya tarik bagi banyak orang menjelang Lebaran, terutama para muda-mudi yang mencari berbagai kebutuhan sandang. Evan,...
Polres Salatiga menggelar pemusnahan ribuan botol minuman keras (miras) di Lapangan Bhayangkara Polres Salatiga pada Kamis (04/04/2024) pagi. Pemusnahan ini merupakan hasil operasi pekat dan KRYD Pra Operasi Ketupat Candi 2024.
Jelang Lebaran, 5.713 Botol Miras Dimusnahkan Polres Salatiga
Polres Salatiga menggelar pemusnahan ribuan botol minuman keras (miras) di Lapangan Bhayangkara Polres Salatiga pada Kamis (04/04/2024) pagi. Pemusnahan ini merupakan hasil operasi pekat dan KRYD Pra Operasi...
Momen berbuka puasa di bulan Ramadan menjadi hal yang sangat dinanti oleh umat Muslim, dan di Kabupaten Semarang, Kampung Wujil Ramadan di The Wujil Resort & Conventions, Bergas, menjadi salah satu tempat wisata yang menawarkan pengalaman ngabuburit yang unik. Dengan konsep pasar, tempat ini menyediakan aneka kuliner khas daerah, street food, dan takjil setiap hari mulai 12 Maret hingga 9 April 2024 dari pukul 17.30 hingga 20.00 WIB.
Hanya di Kampung Wujil Ramadan, Modal Rp100ribu-an Bisa Buka Puasa dengan 100 Menu Nusantara dan Dapat Motor
Momen berbuka puasa di bulan Ramadan menjadi hal yang sangat dinanti oleh umat Muslim, dan di Kabupaten Semarang, Kampung Wujil Ramadan di The Wujil Resort & Conventions, Bergas, menjadi salah satu tempat...
Wujud Toleransi Beragama, KB TK Sang Timur Marsudirini Salatiga Berbagi Takjil
Wujud Toleransi Beragama, KB TK Sang Timur Marsudirini Salatiga Berbagi Takjil
Berbagi dapat dilakukan dengan berbagai cara. Berbagi artinya memberi dari apa yang kita miliki, agar hidup lebih bermanfaat dengan membuat orang lain bahagia.
Muat Lebih

POPULER

Jalur penyeberangan Jalan Diponegoro Ungaran, Kabupaten Semarang, disulap menjadi catwalk unik bagi para model di bawah naungan Exist Modelling, yang memperagakan busana casual bermotif kotak-kotak sambil membagikan takjil. Kegiatan yang berlangsung pada Senin (3/3/2025) sore ini menarik perhatian masyarakat dan pengendara yang melintas di jalur utama Semarang-Solo.
Bayu Ramli Kembali menggelar Takjil On The Street Bersama Radio Rasika
Sebuah mobil Toyota Corolla mengalami kecelakaan tunggal di Jalan Soekarno-Hatta, depan Damatex, Kecamatan Argomulyo, Kota Salatiga, Jawa Tengah, pada Senin malam (25/2/2025). Kecelakaan yang menimpa mobil bernomor polisi B 1013 NBG ini dikemudikan oleh Andri Kristanto, warga Gedongan, Kecamatan Tingkir, Kota Salatiga.
Mengantuk, Corolla Tua Tabrak Pohon hingga Terguling di Salatiga
Sebuah patung perunggu Dr. Cipto Mangunkusumo diarak dalam kirab budaya sebelum ditempatkan di kompleks makam keluarganya di Kupang Tegal, Ambarawa, Jawa Tengah, sebagai penghormatan atas jasa dan perjuangannya bagi bangsa. Prosesi kirab yang berlangsung pada hari lahir Dr. Cipto Mangoenkoesoemo ini dimulai dari Pasar Gamblok, menempuh jarak 1,5 km dengan delapan anggota TNI yang menandu patung setinggi 1 meter, diiringi musik Jawa dan seratusan peserta berpakaian adat.
Kirab Patung dr. Tjipto Mangunkusumo di Ambarawa

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved