Kapolres Salatiga AKBP Aryuni Novitasari memimpin Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) di Pendopo Polres Salatiga pada Rabu, 05/06/2023, yang melibatkan posisi Wakapolres, Kabagren, Kasat Intelkam,...
Sebagai wujud kepedulian kepada masyarakat dan mendukung program pemerintah, Serda Fredy Timor, anggota Babinsa Koramil 01/Sidomukti Kodim 0714/Salatiga, mendistribusikan dan memonitor pembagian bantuan...
Pemkot Salatiga bersama Kodim 0714/Salatiga secara resmi menutup Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Tahap I Tahun 2024 pada Rabu (20/03) di Lapangan Jayengrono, Kelurahan Kauman Kidul, Kecamatan...
Pj Wali Kota Salatiga, Yasip Khasani, menandai dimulainya Program TMMD & Sengkuyung Tahap I Tahun 2024 di Kauman Kidul, Kecamatan Sidorejo Kota Salatiga dengan seremonial penyerahan peralatan dan pemukulan...
Sebanyak 337 personel TNI dari Kodim 0714/Salatiga, Batalyon Kavaleri Ambarawa, Batalyon 411 Salatiga, dan Batalyon Zeni Tempur Banyubiru diperbantukan oleh Polres Semarang untuk mengamankan jalannya Pemilu...
Dalam upaya positif karya bakti TNI, Koramil 01 Sidomukti/Kodim 0714 Salatiga menginisiasi kegiatan bersih-bersih di Pasar Rejosari (Pasar Sapi Salatiga) pada Selasa (12/12/2023) pagi. Uniknya, kegiatan...
Dalam rangka mewujudkan sinergitas antara TNI-Polri dan masyarakat, Koramil 05/Tuntang menggelar kegiatan karya bakti di Pasar Sejambu Kesongo pada Kamis, 7 Desember 2023. Kegiatan ini merupakan manifestasi...
Personel Polda Jawa Tengah dan Kodam IV/Diponegoro mengadakan Doa Bersama untuk Negeri guna memastikan pelaksanaan Pemilu 2024 yang damai. Acara doa lintas agama tersebut dihadiri oleh sejumlah pemuka...
Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Brata Candi 2023-2024 dilakukan oleh Polres Semarang sebagai persiapan Pemilu 2024 di Alun-alun Bung Karno Kalirejo, Kecamatan Ungaran Timur, Kabupaten Semarang.
Rombongan pejabat dari Polsek Sidomukti dan Sidorejo bersama Camat Sidomukti dan Camat Sidorejo memberikan ucapan selamat kepada Koramil Sidomukti dalam suasana kekeluargaan. Selain itu, mereka juga membawakan...