Acara Sekarang: 06:00 - 09:00

Kelana Kota Pagi

Bersama : Trio HJY

Acara ini menyajikan informasi lalu lintas setiap pagi dan sore hari, bertujuan untuk memenuhi kebutuhan para pengendara akan informasi jalan, baik saat berangkat untuk beraktivitas maupun saat pulang. Disiarkan melalui 5 stasiun radio LPS di Jawa Tengah.

KAWAN PEMANDU JALAN

Day: Januari 13, 2025

Jalan Gatot Subroto Ungaran Berlubang Cukup Lebar dan Dalam, Sehari 5 Pemotor Jatuh
Jalan Gatot Subroto Ungaran Berlubang Cukup Lebar dan Dalam, Sehari 5 Pemotor Jatuh
Kerusakan serius berupa lubang besar dan dalam di ruas Jalan Gatot Subroto Ungaran, Kabupaten Semarang, telah menimbulkan keluhan warga dan pengguna jalan, terutama karena membahayakan pengendara motor...
Athaya Khansa, siswi kelas VIII A SMP IT Izzatul Islam Getasan, berhasil meraih Juara 1 Peserta Didik Berprestasi Jenjang SMP Tingkat Kabupaten Semarang dan menerima piagam penghargaan dari Kementerian Agama Kabupaten Semarang di Stadion NU Wonokerto, Kecamatan Bancak, pada Sabtu (11/01/2025) dalam rangkaian acara Jalan Sehat Kerukunan memperingati Hari Amal Bhakti (HAB).
Alhamdulillah! Siswi SMP di Getasan ini Raih Juara Peserta Didik Berprestasi Tingkat SMP
Athaya Khansa, siswi kelas VIII A SMP IT Izzatul Islam Getasan, berhasil meraih Juara 1 Peserta Didik Berprestasi Jenjang SMP Tingkat Kabupaten Semarang dan menerima piagam penghargaan dari Kementerian...
Musibah angin puting beliung menerjang wilayah Randuacir, Kecamatan Argomulyo, Kota Salatiga, pada Minggu (12/1/2025) pukul 12.50 WIB, menyebabkan kerusakan seperti atap rumah beterbangan dan pohon tumbang.
Hujan Angin Landa Salatiga Minggu Sore, Atap Rumah Beterbangan
Musibah angin puting beliung menerjang wilayah Randuacir, Kecamatan Argomulyo, Kota Salatiga, pada Minggu (12/1/2025) pukul 12.50 WIB, menyebabkan kerusakan seperti atap rumah beterbangan dan pohon tumbang....
SMA Kristen Satya Wacana menyelenggarakan ajang tahunan LAB CUP XIV, sebuah kompetisi bergengsi yang melibatkan 48 tim basket dan 10 grup dance dari berbagai sekolah di Jawa Tengah. Acara ini dihadiri oleh pejabat pendidikan dan tokoh olahraga seperti Agung Wijayanto, Nunuk Dartini, dan Agus Purwanto di GOR Basket SMA Kristen Satya Wacana sejak Senin (6/1/2025) hingga Jumat (17/1/2025).
LAB CUP XIV, Ajang Bergengsi Unjuk Bakat dan Sportivitas Pelajar Se-Jawa Tengah
SMA Kristen Satya Wacana menyelenggarakan ajang tahunan LAB CUP XIV, sebuah kompetisi bergengsi yang melibatkan 48 tim basket dan 10 grup dance dari berbagai sekolah di Jawa Tengah. Acara ini dihadiri...

POPULER

Hujan disertai angin kencang melanda Kota Salatiga pada Selasa (4/11/2025) sekitar pukul 14.30, menyebabkan puluhan pohon tumbang di Kecamatan Argomulyo dan Sidomukti. Kapolres Salatiga AKBP Veronica memimpin langsung evakuasi bersama tim gabungan dari Polres, BPBD, dan relawan hingga situasi kembali aman.
Hujan Disertai Angin Kencang Landa Salatiga, Puluhan Pohon Tumbang di 7 Lokasi
gantung-diri
Alami Depresi, Lelaki asal Getasan Ditemukan Gantung Diri, Keluarga Pasrah
Monumen Lemah Abang di Desa Sikunir, Kecamatan Bergas, Kabupaten Semarang, menjadi saksi pertempuran sengit pasukan TKR melawan Sekutu pada 28 November 1945. Di bawah komando Mayor Soeyoto, 24 prajurit dan 21 warga gugur mempertahankan kemerdekaan. Monumen ini kini menjadi simbol keberanian dan pengorbanan pejuang Ambarawa.
Monumen Lemah Abang, Jejak Heroik Pahlawan Memblokade Sekutu Gunakan Pedati di Kabupaten Semarang

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved