Acara Sekarang: 13:00 - 15:00

Nglarasari

Bersama: Greeta Putri

KAWAN PEMANDU JALAN

Tag: Macet

Ruas jalan Mangkang-Semarang, terutama di wilayah Tugurejo, Kecamatan Tugu, Kota Semarang, mengalami keterlambatan dalam perbaikan jalan, khususnya depan Rumah Sakit Tugurejo. Plt Kepala Dinas Perhubungan Kota Semarang, Danang Kurniawan, memberikan imbauan kepada pengemudi untuk berhati-hati dan memberikan saran menggunakan jalur alternatif, terutama pada jam-jam sibuk.
Antrean Kendaraan di Depan RS Tugurejo, Dishub Kota Semarang Imbau Pengendara Manfaatkan Jalur Alternatif
Ruas jalan Mangkang-Semarang, terutama di wilayah Tugurejo, Kecamatan Tugu, Kota Semarang, mengalami keterlambatan dalam perbaikan jalan, khususnya depan Rumah Sakit Tugurejo. Plt Kepala Dinas Perhubungan...
Dinas Perhubungan Kota Semarang mengambil langkah mitigasi terhadap kemacetan di wilayah Genuk-Sayung sebagai respons terhadap dampak betonisasi Jalan Kaligawe yang sebelumnya terendam banjir. Kemacetan terfokus di sekitar Pasar Sayung, Mranggen, Demak, dan Jalan Kaligawe dari Kabupaten Demak menuju Kota Semarang dan sebaliknya. Dalam upaya penanganan, Dinas Perhubungan berkoordinasi dengan Satlantas Polrestabes Semarang, Polres Demak, dan Dinas Perhubungan Kabupaten Demak untuk mengoptimalkan jalur alternatif.
Pemkot Semarang Lakukan Rekayasa Lalu lintas Terhadap Kemacetan di Genuk-Sayung
Dinas Perhubungan Kota Semarang mengambil langkah mitigasi terhadap kemacetan di wilayah Genuk-Sayung sebagai respons terhadap dampak betonisasi Jalan Kaligawe yang sebelumnya terendam banjir. Kemacetan...
Cegah Kemacetan, Jam Kerja Karyawan di Jepara Diatur
Kepolisian Resor Jepara berupaya mengurai kemacetan lalu lintas di Jalan Jepara-Kudus dengan mengajak perusahaan-perusahaan di Jepara untuk menyepakati jam kerja karyawan. Dengan kesepakatan ini diharapkan...
Infografis | Truk trouble di pertigaan Jl. Hanoman, Semarang, jalur arah Kalibanteng menimbulkan antrean kendaraan sejak pagi. Dilaporkan truk mogok sejak jam 3 posisi hampir ke tengah jalan sehingga hanya tersisa lajur kanan untuk kendaraan roda empat.
Truk Mogok di pertigaan Jl. Hanoman, Semarang
#UpdateLalin 10/03/2023 08.15 Truk trouble di pertigaan Jl. Hanoman, Semarang, jalur arah Kalibanteng menimbulkan antrean kendaraan sejak pagi. Dilaporkan truk mogok sejak jam 3 posisi hampir ke tengah...
Infografis | Petugas dari Polres Rembang yang membagikan makanan dan minuman kepada supir-supir yang kendaraannya terjebak antrean di jalur pantura. Diharapkan bisa membantu kebutuhan selama terjadi ketersendatan.
Polres Rembang Bagikan Makanan dan Minuman Kepada Supir yang Terjebak Antrean
Laporan dari Kawan Rasika di program Kelana Kota Rasika Pagi (03/03/2023 | 07.00), petugas dari Polres Rembang membagikan makanan dan minuman kepada supir-supir yang kendaraannya terjebak antrean di...
Laporan jalan alternatif menghindari kepadatan lalu lintas sepanjang pantura Pati - Juwana - Batangan - Rembang, di jalan raya Glonggong tergenang air. Hati-hati dan himbauan bagi Kawan Rasika yang melintas karena lubang jalan yang tertutup air.
Jalan Alternatif Nenghindari Kepadatan Lalin Pantura Pati-Juwana-Batangan-Rembang
#UpdateLalin 01/03/2023 10.40 Laporan jalan alternatif menghindari kepadatan lalu lintas sepanjang pantura Pati - Juwana - Batangan - Rembang, di jalan raya Glonggong tergenang air. Hati-hati dan himbauan...
Ketersendatan Saat Melintas di Jalan Pantura mulai Juwana-Batangan
Ketersendatan Saat Melintas di Jalan Pantura mulai Juwana-Batangan
#UpdateLalin 01/03/2023 07.15 Seperti inilah pemandangan saat melintas di jalan pantura mulai Juwana - Batangan bahkan laporan pagi ini ketersendatan lalu lintas sudah masuk Rembang. Antrean kendaraan...
Infografis | Truk container mogok persis di titik buka tutup jalan perbaikan ruas jalan Kuripan - Karangawen, dilaporkan truk menutup jalan sehingga terjadi antrean kedua arah mengingat jalur sebaliknya masih diperbaiki.
Truk Kontainer Mogok di Ruas Jalan Kuripan - Karangawen
#UpdateLalin 28/02/2023 07.20 Truk kontainer mogok persis di titik buka tutup jalan perbaikan ruas jalan Kuripan - Karangawen, dilaporkan truk menutup jalan sehingga terjadi antrean kedua arah mengingat...

POPULER

Diduga Alami Serangan Jantung, Sopir Truk Ditemukan Meninggal Dunia di Dalam Kabin Kemudi
Diduga Alami Serangan Jantung, Sopir Truk Ditemukan Meninggal Dunia di Dalam Kabin Kemudi
Arca Ganesha Mbah Dul Jalal di Desa Sikunir, Kecamatan Bergas, Kabupaten Semarang menjadi korban vandalisme oleh orang tak dikenal, terlihat dari noda putih di wajah dan badan arca yang diduga sengaja dioleskan. Kejadian ini diketahui oleh Ketua Tim Ahli Cagar Budaya Kabupaten Semarang, Tri Subekso, setelah menerima laporan foto pada Selasa, 15 April 2025, dan langsung ditindaklanjuti dengan peninjauan lapangan pada Rabu pagi oleh tim gabungan dari BPK Wilayah X, Polsek, dan Koramil Bergas.
Arca Ganesha Mbah Dul Jalal di Sikunir Jadi Sasaran Vandalisme, Diduga Terkait Ritual
Ratusan penyandang disabilitas mengikuti acara Halal Bihalal yang digelar komunitas Insan Berbagi Salatiga (IBS) di lantai 2 Convention Hall Terminal Tingkir, Kota Salatiga, pada Sabtu sore, 12 April 2025. Acara ini dihadiri oleh Wali Kota Salatiga Robby Hernawan, Kapolres AKBP Veronica, Forkopimda, serta tokoh masyarakat, sebagai bentuk kepedulian sosial dan upaya mempererat silaturahmi pasca-Ramadan.
IBS ajak Ratusan Difabel Gelar Halal Bihalal di Terminal Tingkir Salatiga

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved