KAWAN PEMANDU JALAN

Tag: Polrestabes Semarang

Marak-Tawuran-Saat-Ramadan,-Jajaran-Polrestabes-Semarang-Giatkan-Patroli
Marak Tawuran Saat Ramadan, Jajaran Polrestabes Semarang Giatkan Patroli
Memasuki bulan suci ramadan, di Kota Semarang marak terjadinya tawuran atau kontak fisik antar kampung maupun antar kelompok dimana rata-rata dilakukan oleh anak-anak yang masih dibawah umur.
Modus-Chek-in,-Pria-Asal-Tembalang-Nekat-Bawa-Kabur-Barang-Barang-Hotel
Modus Chek-in, Pria Asal Tembalang Nekat Bawa Kabur Barang-Barang Hotel
Seorang pria diamankan kepolisian lantaran nekat membawa kabur seisi kamar hotel usai melakukan check-in di salah satu penginapan yang terletak di Kecamatan Banyumanil Kota Semarang.
Tiga-Pelaku-Aksi-Pembacokan-Di-Kaligawe-Semarang-Diamankan-Polisi
Tiga Pelaku Aksi Pembacokan di Kaligawe Semarang Diamankan Polisi
Unit Reskrim Polsek Gayamsari bersama Satreskrim Polrestabes Semarang mengamankan tiga pelaku aksi pembacokan yang terjadi di Jalan Kaligawe atau Karang Kimpul, Kecamatan Gayamsari Kota Semarang
Biadab,-Seorang-Bapak-Di-Semarang-Setubuhi-Anak-Kandung-Berusia-8-Tahun-Hingga-Meninggal-Dunia
Biadab, Seorang Bapak di Semarang Setubuhi Anak Kandung Berusia 8 Tahun Hingga Meninggal Dunia
Aksi biadab dilakukan oleh seorang bapak di Semarang yang tega cabuli atau setubuhi anak kandungnya yang masih berusia 8 tahun hingga akhirnya meninggal dunia.
Polrestabes-Semarang-Lampaui-Target-Saat-Operasi-Bersinar-Candi-2022
Polrestabes Semarang Lampaui Target Saat Operasi Bersinar Candi 2022
"Dari barang bukti tersebut petugas menangkap 29 jumlah tersangka yang terdiri dari 16 pengedar dan 13 pengguna narkoba," papar Kasatresnarkoba Polrestabes Semarang, Kompol Aries Dwi Cahyanto.
Satreskrim-Polrestabes-Semarang-saat-melakukan-sidak-untuk-memastikan-bahwa-tidak-ada-penimbunan-minyak-goreng
Polrestabes Semarang Sidak Sejumlah Swalayan Pastikan Tidak Ada Penimbunan Minyak Goreng
Satreskrim Polrestabes Semarang melakukan sidak di sejumlah swalayan untuk memastikan bahwa tidak ada penimbunan minyak goreng, Jumat (25/2/2022).
Polisi-Ungkap-Kebakaran-Di-Relokasi-Pasar-Diakibatkan-Karena-Korseleting-Listrik
Polisi Ungkap Kebakaran Di Relokasi Pasar Diakibatkan Karena Korseleting Listrik
Kabidlabfor Polda Jateng, Kombes Pol Ir. Slamet Iswanto menyebut bahwa penyebab kebakaran di pasar tradisional itu diakibatkan oleh adanya korseleting listrik pada salah satu instalasi penerangan di blok...
Polisi-Amankan-6-Pelaku-Pemalsuan-Dokumen-Bank-BUMN,-Korban-Merugi-Milyaran-Rupiah
Polisi Amankan 6 Pelaku Pemalsuan Dokumen Bank BUMN, Korban Merugi Milyaran Rupiah
Polrestabes Semarang mengamanlan enam pelaku pemalsuan dokumen yang menyebabkan hilangnya uang milik salah seorang nasabah bank milik Badan Usaha Milik Negara (BUMN).
wartawan-yang-sedang-dalam-
Peringati Hari Pers Nasional, Polrestabes Semarang Jenguk Wartawan Sakit
Dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional (HPN) yang jatuh pada tanggal 9 Februari, Polrestabes Semarang bersama Polsek Semarang Utara menjenguk wartawan yang sedang dalam kondisi sakit.
Polrestabes-Semarang-Gelar-
Sambut Hari Pers Nasional, Polrestabes Semarang Gelar Vaksinasi Booster Untuk Wartawan
Menyambut Hari Pers Nasional yang jatuh pada Rabu (9/2/22) mendatang, Polrestabes Semarang menggelar vaksinasi booster untuk wartawan beserta keluarga. Kegiatan percepatan vaksinasi tersebut dilaksanakan...
Muat Lebih

POPULER

Pemkot Salatiga mengapresiasi kinerja Baznas sebagai mitra strategis pengentasan kemiskinan. Apresiasi disampaikan Wakil Wali Kota Nina Agustin di Halaman Pemkot Salatiga, Senin (26/1/2026). Baznas dinilai profesional dan transparan, dengan pertumbuhan ZIS tinggi dan distribusi merata melalui peluncuran program ZMART, BMM, dan pelatihan salon untuk kemandirian ekonomi warga.
Apel HUT Ke-25 Baznas, Pemkot Salatiga Berikan Award dan Program Baru
PT Jasamarga Semarang–Batang memastikan penyesuaian tarif Tol Semarang–Batang akan segera diberlakukan setelah sosialisasi selesai. Kebijakan ini melibatkan JSB dan pemangku kepentingan, berlaku di ruas Semarang–Batang pada 2026, dilakukan karena penambahan investasi, serta diterapkan melalui evaluasi BPKP dengan komitmen peningkatan layanan dan standar pelayanan minimal jalan tol.
Penyesuaian Tarif Tol Semarang–Batang 2026, Ini Penjelasan Resmi Jasamarga Semarang–Batang
Kasus pemerasan oleh instruktur fitnes berinisial PH terhadap anak di bawah umur terjadi di Ungaran. Korban dan keluarga melaporkannya ke Satreskrim Polres Semarang pada 18 November 2025. Tindakan didorong ancaman penyebaran video asusila. Polisi menahan tersangka, menyita barang bukti, dan mendalami kasus melalui pemeriksaan forensik.
Instruktur Fitnes di Ungaran Ancam Sebar Video Asusila, Korban Diperas Hingga Ratusan Juta

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved