Kejadian selama Musim Lebaran 2024 mencerminkan kondisi sesungguhnya kinerja transportasi di Indonesia, baik yang sudah berhasil maupun yang belum dikerjakan. Angkutan umum pelat hitam (travel gelap),...
Polres Salatiga berhasil mencapai keberhasilan dalam pengamanan arus mudik dan arus balik selama perayaan Idul Fitri 1445 H Tahun 2024. Kapolres Salatiga, AKBP Aryuni Novitasari, menegaskan pencapaian...
Irjen Pol Ahmad Luthfi, Kapolda Jateng, memperingatkan seluruh personel dan warga untuk tetap waspada terhadap lingkungan setempat, meskipun musim libur Lebaran sudah berakhir. Hal ini disebabkan oleh...
Arus balik kendaraan dari arah Solo menuju Semarang di Kota Salatiga mengalami peningkatan drastis sejak Jumat (12.4.2024), menyebabkan kemacetan yang signifikan di berbagai jalur perlintasan. Perjalanan...
Para perantau memanfaatkan momentum Hari Raya Idul Fitri sebagai kesempatan untuk pulang kampung, dengan segala persiapannya agar terlihat sukses di tanah rantau. Kehadiran di kampung halaman tak hanya...
Menjelang Hari Raya Idulfitri, sejumlah persiapan telah dilakukan untuk menyemarakkan perayaan umat Islam tersebut. Salah satu ibadah sunah yang sangat dinantikan umat Muslim adalah Salat Idulfitri, dan...
Dalam rangka memfasilitasi para pemudik yang tiba di Terminal Tingkir, Kota Salatiga, Jawa Tengah (Jateng) selama perayaan Idulfitri, pihak terminal Tingkir telah menyediakan tempat untuk melaksanakan...
Pada Minggu (7/4/2024), di Gedung Tenis Indoor Salatiga, Ivent Salatifest menjadi daya tarik bagi banyak orang menjelang Lebaran, terutama para muda-mudi yang mencari berbagai kebutuhan sandang. Evan,...
PT Trans Marga Jateng (TMJ) sebagai pengelola Ruas Jalan Tol Semarang-Solo berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan dengan menambah fasilitas rest area fungsional pada periode arus mudik dan balik Idul...
PT Jasa Marga (Persero) Tbk melalui anak usahanya PT Jasamarga Jogja Solo (JMJ) mencatat sebanyak 5.878 kendaraan melewati jalur fungsional Jalan Tol Solo-Yogyakarta-YIA Kulonprogo (Jogja-Solo) Ruas...