Letnan Jenderal TNI (Purn) Anto Mukti Putranto, Ketua Tim Pemenangan pasangan Ahmad Luthfi-Taj Yasin dalam Pilgub Jawa Tengah 2024, menegaskan bahwa tidak ada istilah "kandang banteng" di Jawa Tengah,...
DPC Partai Demokrat Kota Salatiga menggelar konsolidasi dengan ratusan kader dari tingkat kota, kecamatan, hingga ranting di Hotel Front One Gosyen, Minggu (15/9/2024), untuk mempersiapkan Pilkada 2024....
Rapat konsolidasi Partai NasDem bersama pengurus DPD, DPC, DPRt, serta organisasi sayap seperti Garnita dan Gemuruh, digelar pada Ahad, 15 September 2024, di Joglo Kembar Jatiroso, Salatiga, untuk mempersiapkan...
Bakal Calon Bupati Semarang, Nurul Huda, menegaskan potensi suara kaum nahdliyin di Kabupaten Semarang cukup besar, sehingga ia berusaha meraih simpati dengan menjalin komunikasi dengan sesepuh, kiai,...
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Salatiga berhasil menyelesaikan pleno daftar pemilih sementara hasil perbaikan (DPSHP) di tingkat Kelurahan untuk Pilkada serentak 2024. Ketua KPU Kota Salatiga, Yesaya...
Bakal Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah, Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi, memulai safari politiknya dengan berkeliling Jawa Tengah untuk memperkenalkan diri kepada pengurus Dewan Pimpinan...
Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa (LKPP), Hendrar Prihadi, hingga kini belum mendapatkan persetujuan atas pengunduran dirinya setelah mendaftar sebagai Bakal Calon Wakil Gubernur Jawa Tengah...
Hasil tes kesehatan para pasangan calon (paslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Salatiga telah diserahkan oleh RSUD Dr. Moewardi Solo pada Rabu (4/9/2024) sore. Seluruh paslon dinyatakan memenuhi syarat...
Tim Komisi Pemilihan Umum (KPU) Salatiga melakukan klarifikasi faktual terhadap ijazah SMA dari tiga pasangan calon (paslon) Pilkada Salatiga 2024. Klarifikasi ini dilakukan dengan mendatangi sekolah asal...
Dua kepala desa di Kabupaten Semarang, Nur Arifah dari Desa Rembes, Kecamatan Bringin, dan Yarmuji dari Desa Kalongan, Kecamatan Ungaran Timur, menerima Surat Keputusan (SK) pemberhentian dari Bupati Semarang...