selompok perajin tahu di Kota Salatiga, Jawa Tengah, menyampaikan keluhannya kepada Ketua DPR RI Puan Maharani selama kunjungan kerja di Kampung Kalitaman, Kecamatan Sidorejo Kota Salatiga pada Kamis (11/1/2024)....
Perajin tahu di Kabupaten Semarang dalam beberapa minggu terakhir harus berlapang dada. Pasalnya, mereka mengalami penurunan omzet sebagai dampak dari naiknya harga kedelai sebagai bahan baku.
pengrajin tahu di Salatiga yang tutup akibat harga kedelai kian melejit, menimpa Beni. Ia berharap agar harga kedelai dapat turun seperti dulu agar para perajin tahu tidak kebingungan terkait harga kedelai.
Pengusaha tahu di Sruwen Kecamatan Tengaran Kabupaten Semarang merugi akibat harga kedelai kian melejit. Hal tersebut membuat ongkos produksi tahu semakin tinggi yang diperparah dengan daya beli rendah.
Ratusan petani di Desa Kadirejo, Kecamatan Pabelan, Kabupaten Semarang siap membudidayakan tanaman kedelai untuk menunjang kebutuhan kedelai dalam negeri yang hingga saat ini masih bergantung dari luar...