Acara Sekarang: 06:00 - 09:00

Kelana Kota Pagi

Bersama : Trio HJY

Acara ini menyajikan informasi lalu lintas setiap pagi dan sore hari, bertujuan untuk memenuhi kebutuhan para pengendara akan informasi jalan, baik saat berangkat untuk beraktivitas maupun saat pulang. Disiarkan melalui 5 stasiun radio LPS di Jawa Tengah.

KAWAN PEMANDU JALAN

Tag: Kesehatan

Cegah-Meluasnya-PMK,-Polsek-Kaliwungu-Pasang-Spanduk-Peringatan
Cegah Meluasnya PMK, Polsek Kaliwungu Pasang Spanduk Peringatan
Jajaran Polsek Kaliwungu Polres Semarang terus melakukan langkah antisipasi untuk menekan penularan penyakit mulut dan kuku (PMK). Kandang-kandang ternak yang berpotensi menjadi lokasi penyebaran, dipasangi...
brosur-PMK
Perhatian! Penutupan Pasar Hewan di Kabupaten Semarang Diperpanjang
Penutupan pasar hewan di Kabupaten Semarang yang sedianya dari 22 Mei hingga 6 Juni 2022, diperpanjang selama dua pekan lagi hingga 20 Juni 2022 sebagai dampak merebaknya penyakit mulut dan kuku (PMK).
Gubernur-Jawa-Tengah-Ganjar-Pranowo-6-6
Ganjar Buka Posko untuk amankan Hewan Ternak, Ini Nomornya
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo membuka posko untuk mengamankan penyebaran wabah Penyakit Mulut dan Kuku yang menyerang hewan ternak. Untuk memudahkan itu, Ganjar juga menggerakkan Jogo Ternak.
Relawan-program-profesi-dokter-hewan-IPB-sedang-menangani-sapi-perah-yang-terindikasi-PMK-di-Getasan,-Kabupaten-Semarang
PMK Ancam Produktivitas Sapi Perah di Kabupaten Semarang
Penyebaran penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan ternak di wilayah Kabupaten Semarang membuat para peternak khawatir. Bahkan, penyakit pada ternak ruminansia ini mulai menyerang sapi perah. Hal itu...
Antisipasi-Meluasnya-PMK,-Bupati-Semarang-dan-Kapolres-Serahkan-Desinfektan
Antisipasi Meluasnya PMK, Bupati Semarang dan Kapolres Serahkan Desinfektan
Langkah cepat terus dilakukan untuk mencegah penularan dan penyebaran penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan ruminansia utamanya hewan sapi, hal ini ditegaskan Bupati Semarang H. Ngesti Nugraha disela...
Cegah-PMK-Serang-Sapi-Perah,-Andini-Luhur-Gelar-Sosialisasi-Kepada-Peternak-dan-Blantik
Cegah PMK Serang Sapi Perah, Andini Luhur Gelar Sosialisasi Kepada Peternak dan Blantik
Koperasi Andini Luhur yang berada didesa Jetak, Getasan gelar penyuluhan dan sosialisasi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) akibat meluasnya penyakit tersebut di Kecamatan Getasan.
Cegah-PMK-Merajalela,-Dokter-Hewan-di-Getasan-Bagikan-Ramuan-Herbal-Gratis-Untuk-Perkuat-Imun-Sapi
Cegah PMK Merajalela, Dokter Hewan di Getasan ini Bagikan Ramuan Herbal Gratis Untuk Perkuat Imun Sapi
dokter hewan Mukhlas Yasi Alamsyah menyampaikan bahan yang digunakan pun mudah didapat. "Ini sangat aplikatif, praktis, dan disukai sapi. Sudah sejak tahun 2000 saya buat untuk menguatkan imunitas ternak,"...
Terlanjur "Kulakan" Sapi, Pedagang Merugi Imbas Penutupan Pasar Hewan Ambarawa
Penutupan seluruh pasar hewan di Kabupaten Semarang akibat menyebarnya temuan kasus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) menimbulkan sejumlah kerugian bagi para pedagang, terutama pedagang sapi.
Cegah Penyebaran PMK, Polsek Sidorejo Perketat Pengawasan Lalu Lintas Hewan di Pertigaan Blotongan
Jajaran Polsek Sidorejo Polres Salatiga melakukan operasi gabungan pengawasan lalu lintas hewan di pertigaan Blotongan Kec Sidorejo, Selasa (24/5/2022)
PMK di Jateng Terus Dipantau, Ganjar; Penanganan Seperti Covid, Dikarantina dan Diobati
Gubernur Jateng Ganjar Pranowo mengatakan tim surveilans terus bergerak menangani penyebaran Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada hewan ternak. Ganjar mendapat kabar, vaksin untuk PMK akan siap dalam dua...
Muat Lebih

POPULER

Kuasa hukum Koperasi Bahana Lintas Nusantara (BLN), Mohammad Sofyan, menyampaikan rencana pengembalian penyertaan modal para nasabah program Si Pintar melalui skema recovery digital, yang diumumkan pada Rabu (25/6/2025) di Salatiga. Pengembalian ini dilakukan sebagai respons atas tuntutan para nasabah yang berharap modal mereka dapat segera dikembalikan, dengan pelaksanaan yang direncanakan setelah rapat anggota tahunan (RAT) usai kelengkapan audit tim independen dan appraisal terpenuhi.
BLN Janji Kembalikan Modal Nasabah Lewat Skema Digital
Pengelola Koperasi Bahana Lintas Nusantara (BLN) melalui kuasa hukumnya, Muhammad Sofyan dan Hendri Adi Wibowo, menyatakan bahwa BLN adalah koperasi berbadan hukum yang beroperasi di bawah pengawasan Kementerian dan Dinas Koperasi Jawa Tengah. Pernyataan ini disampaikan dalam konferensi pers di kantor Sofyan Hendri & Partner, Salatiga, pada Kamis (5/6/2025) untuk menanggapi polemik konversi produk keanggotaan yang menuai protes sebagian anggota.
Polemik Koperasi BLN, ini Penjelasan Kuasa Hukum
Desa Nyatnyono, yang terletak di lereng puncak Suroloyo di Kecamatan Ungaran Barat, Kabupaten Semarang, dikenal sebagai destinasi wisata religi yang menarik. Di sini, terdapat makam waliyullah Hasan Munadi dan putranya, Hasan Dipuro, yang menjadi pusat perhatian masyarakat sebagai leluhur dan penyebar agama Islam. Selain makam, desa ini juga memiliki peninggalan sejarah berupa Masjid Subulussalam dan Sendang Kalimah Toyyibah yang dihormati oleh warga setempat.
Melihat Sejarah Sendang Kalimah Toyyibah Nyatnyono, Mata Air Keramat Peninggalan Waliyullah Hasan Munadi

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved