Acara Sekarang: 06:00 - 08:00

Rasika 12

On Trending

KAWAN PEMANDU JALAN

Day: Desember 28, 2022

Jatuh-Bangun-Sejak-2009,-Kini-Vijay-Sukses-Berjualan-Gorden,-Salah-Satu-Cara-Dengan-Jemput-Bola
Jatuh Bangun Sejak 2009, Kini Vijay Sukses Berjualan Gorden, Salah Satu Cara Dengan Jemput Bola
Pandemi membuat sebagian pengusaha banyak berguguran. Akibat melesunya sektor ekonomi. Hal itu juga yang dialami oleh Jaya Bergas warga keturunan India yang akrab disapa Vijay.
Pemkab-Semarang-Bakal-Miliki-Lumbung-Pangan
Pemkab Semarang Bakal Miliki Lumbung Pangan
Lima kecamatan di Kabupaten Semarang bakal diguyur dana sebesar Rp 5 miliar untuk membantu penyediaan infrastruktur lumbung pangan.
Ratusan-Wisatawan-Karimunjawa-yang-Terjebak-Akibat-Cuaca-Berhasil-Dievakuasi-ke-Pelabuhan-Tanjung-Emas
Ratusan Wisatawan Karimunjawa yang Terjebak Akibat Cuaca Berhasil Dievakuasi ke Pelabuhan Tanjung Emas
Ratusan wisatawan Karimunjawa yang terjebak akibat cuaca berhasil dievakuasi ke Pelabuhan Tanjung Emas Semarang. Kapal penumpang KMP Kelimutu ini tiba di Dermaga pada Rabu (28/12/2022) pukul 05.00 WIB...
Suksesnya-Kunjungan-Wapres-di-Tuntang,-Tidak-Lepas-Dari-Kerja-Keras-Danrem-073-Makutarama
Suksesnya Kunjungan Wapres di Tuntang, Tidak Lepas Dari Kerja Keras Danrem 073/Makutarama
Suksesnya kunjungan kerja Wakil Presiden RI K.H. Ma’ruf Amin di Lopait Kecamatan Tuntang. Kabupaten Semarang. Jawa Tengah. Selasa (27/12/2022). Tak lepas dari peran Komandan Korem 073/Makutarama Kolonel...
Pemkot-Bakal-Mediasi-Konflik-di-Lingkungan-PMI-Semarang
Pemkot Bakal Mediasi Konflik di Lingkungan PMI Semarang
Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang memastikan bakal melakukan mediasi konflik yang terjadi di lingkungan Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Semarang.

POPULER

prpp
Jateng Fair 2025 Tiket Masuk Tahun Ini Gratis !
Pemerintah Kabupaten Semarang tengah berupaya mengatasi penumpukan sampah yang melebihi kapasitas di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Blondo, Kecamatan Bawen, yang setiap harinya menerima 200 ton sampah dari 161 TPS se-Kabupaten Semarang.
Atasi Penumpukan Sampah di TPA Blondo, Pemkab Semarang Gandeng Perusahaan China dan Perluas Lahan
Seorang pendaki bernama Ferry Simangunsong (23) asal Sidikalang, Sumatera Utara, berhasil diselamatkan setelah tersesat saat menuruni lereng Gunung Ungaran. Insiden ini dialami oleh Ferry ketika ia melakukan pendakian seorang diri di wilayah Gunung Ungaran, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, pada Rabu, 2 April 2025. Ia tersesat akibat kondisi cuaca buruk disertai badai yang membuatnya kehilangan arah saat turun dari pos 5 menuju pos 2.
Tersesat di Gunung Ungaran, Pendaki Asal Sumut Diselamatkan Dua Warga Lokal

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved