KAWAN PEMANDU JALAN

Day: Januari 27, 2025

kecelakaan
Laka Tunggal, Pembonceng Terjatuh karena Jilbab Tersangkut Rantai Motor
Kecelakaan tunggal terjadi di Jl Diponegoro Salatiga tepatnya di depan Eks Indomaret Bancaan pada Senin (27/1/2025) siang. korban adalah pasutri yang naik sepeda motor Yamaha tiba-tiba berhenti dan terjatuh...
Patwal Pejabat Seharusnya Dibatasi,Biasakan Pakai Kendaraan Umum
Patwal Pejabat Seharusnya Dibatasi,Biasakan Pakai Kendaraan Umum
Pejabat negara, kecuali presiden dan wakil presiden, tidak perlu mendapatkan layanan patwal, hal ini disampaikan Wakil Ketua Pemberdayaan dan pengembangan Wilayah MTI Djoko Setijowarno Patroli dan pengawalan...
Satya Wacana Salatiga (SWS) meraih kemenangan kedua mereka dalam laga melawan Rajawali Medan dengan skor 78-74 pada Sabtu (25/01/2025) di GOR Susilo Wibowo Undip. Kemenangan ini menjadi kebanggaan bagi tim kebanggaan Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), yang disyukuri oleh Coach Jerry Lolowang dalam konferensi pers pasca-pertandingan.
Satya Wacana Salatiga Tundukkan Rajawali Medan di Liga IBL
Satya Wacana Salatiga (SWS) meraih kemenangan kedua mereka dalam laga melawan Rajawali Medan dengan skor 78-74 pada Sabtu (25/01/2025) di GOR Susilo Wibowo Undip. Kemenangan ini menjadi kebanggaan bagi...
Sat Lantas Polres Semarang menertibkan balapan liar yang sering mengganggu ketertiban di Kabupaten Semarang, dengan mengamankan 89 sepeda motor dalam operasi yang dilakukan pada Minggu dini hari (26/1/2025) di Jalan Diponegoro, Ungaran.
Beri Efek Jera, Puluhan Pebalap Liar di Ungaran Diganjar Sidang di Pengadilan
Sat Lantas Polres Semarang menertibkan balapan liar yang sering mengganggu ketertiban di Kabupaten Semarang, dengan mengamankan 89 sepeda motor dalam operasi yang dilakukan pada Minggu dini hari (26/1/2025)...
Pasangan atlet tenis muda berbakat asal Salatiga, Andro Dewantara dan Irawan, berhasil menjuarai Turnamen Makutarama Cup 2025 Kategori Prestasi setelah mengalahkan pasangan M Akba dan Reza Pahlevi di laga final yang berlangsung di Gedung Tennis Indoor Kridanggo pada Minggu (26/1/2025).
Andro-Irawan Juarai Turnamen Tennis Makutarama Cup 2025
Pasangan atlet tenis muda berbakat asal Salatiga, Andro Dewantara dan Irawan, berhasil menjuarai Turnamen Makutarama Cup 2025 Kategori Prestasi setelah mengalahkan pasangan M Akba dan Reza Pahlevi di laga...

POPULER

Kecelakaan maut terjadi di Tol Semarang–Solo KM 426.400 jalur A, Ungaran Timur, melibatkan Toyota Hi-Ace rombongan takziah Yayasan Marsudirini dan truk crane. Insiden Selasa pagi ini menewaskan satu penumpang dan melukai belasan lainnya, diduga akibat sopir kelelahan, dengan penanganan dilakukan kepolisian dan tim medis.
Laka Maut di Tol Ungaran, Ini Sejumlah Faktanya
Pemerintah Kota Salatiga mengerjakan sekitar 140 proyek infrastruktur yang ditangani DPUPR dan tersebar di berbagai wilayah kota, dengan target selesai 20 Desember 2025. Sejumlah proyek mengalami keterlambatan akibat faktor teknis, nonteknis, dan administrasi, sehingga dikenai sanksi denda sesuai kontrak meski pengawasan telah dilakukan ketat.
Tingginya Curah Hujan, Sejumlah Proyek Infrastruktur di Salatiga Molor
Pemkot Salatiga memperkuat sinergi lintas OPD untuk menurunkan angka kemiskinan melalui penyusunan RKPD 2025–2029. Wakil Wali Kota Nina Agustin bersama Bappeda Salatiga membahas target penurunan kemiskinan saat rapat kerja, menyusul capaian 4,20 persen pada 2025 dan strategi kolaboratif berkelanjutan.
Akhir Tahun 2025, Kemiskinan di Kota Salatiga Turun jadi 4.20 persen

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved