Acara Sekarang: 15:00 - 19:00

Kelana Kota Sore

Bersama: Yulius A - Gretha Putri

KAWAN PEMANDU JALAN

Category: Pendidikan

Pj Wali Kota Salatiga, Sinoeng N. Rachmadi, mengumumkan kesiapan merealisasikan program beasiswa siswa dan pertukaran pelajar tingkat SMP sederajat dengan Pemerintah Kota Mungyeong, Korea Selatan, pada tahun 2024. Program ini, yang sebelumnya tertunda akibat pandemi Covid-19, kembali diaktifkan setelah kunjungan kerja ke Mungyeong. Hasil kunjungan tersebut disepakati dalam Letter of Intens (LoI) yang menandatangani kerja sama dalam bidang pendidikan, kebudayaan, dan ekonomi kreatif.
Insyaallah, Tahun 2024, Pemkot Salatiga akan Kirim Pertukaran Pelajar SMP ke Korea Selatan
Pj Wali Kota Salatiga, Sinoeng N. Rachmadi, mengumumkan kesiapan merealisasikan program beasiswa siswa dan pertukaran pelajar tingkat SMP sederajat dengan Pemerintah Kota Mungyeong, Korea Selatan, pada...
Tiga Guru Besar di Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) secara resmi dikukuhkan oleh Prof. Dr. Umbu Rauta, S.H., M.Hum., Dekan Fakultas Hukum (FH), dan Prof. Yafet Yosafet Rissy, S.H., M.Si., Ph.D., LLM (AFHEA), Wakil Rektor UKSW Bidang Kerja Sama dan Kealumnian. Prof. Hindriyanto Dwi Purnomo, S.T., M.IT., Ph.D., Kepala Departemen Sistem Informasi Fakultas Teknologi Informasi (FTI), juga dikukuhkan sebagai Guru Besar.
UKSW Salatiga Kukuhkan 3 Guru Besar, Siap Menuju World Class University
Tiga Guru Besar di Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) secara resmi dikukuhkan oleh Prof. Dr. Umbu Rauta, S.H., M.Hum., Dekan Fakultas Hukum (FH), dan Prof. Yafet Yosafet Rissy, S.H., M.Si., Ph.D.,...
Pondok Pesantren Kasepuhan Raden Rahmat (PKRR) di Desa Gedong, Kecamatan Banyubiru, Kabupaten Semarang, menggelar wisuda 30 santri lanjut usia di Hotel Candi Indah, Semarang, pada Minggu (3/12/2023). Dalam wisuda ini, 4 orang wisudawan dan 26 orang wisudawati yang berasal dari berbagai wilayah, termasuk Lampung, Palembang, Jambi, Kalimantan, dan Sulawesi, menerima gelar.
Unik! 30 Santri Lansia di Ponpes Ini Diwisuda
Pondok Pesantren Kasepuhan Raden Rahmat (PKRR) di Desa Gedong, Kecamatan Banyubiru, Kabupaten Semarang, menggelar wisuda 30 santri lanjut usia di Hotel Candi Indah, Semarang, pada Minggu (3/12/2023). Dalam...
Sinoeng Ajak Guru Bergerak, Tergerak, dan Menggerakkan, Apa Maksudnya
Pj Walikota Salatiga Apresiasi Keberhasilan Program Pendidikan Guru Penggerak
Penjabat Wali Kota Salatiga, Sinoeng N Rachmadi, mengungkapkan apresiasinya terhadap pelaksanaan Program Pendidikan Guru Penggerak (PPGP) saat menghadiri Lokakarya 7 Program Pendidikan Guru Penggerak Angkatan...
Rektor Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), Prof Dr. Intiyas Utami SE MSi Ak, merinci sejumlah pencapaian yang berhasil diraih dalam peringatan Dies Natalis Ke-67 UKSW. Dalam pidatonya berjudul "Satu Hati Menghidupi Creative Minority: Kokoh, Bertumbuh, dan Berdaya Dampak Menuju World Class University" di Balairung Universitas pada Kamis, 30 November 2023, Rektor Intiyas memaparkan prestasi dan kinerja selama satu tahun kepemimpinannya.
Dies Natalis Ke-67 UKSW, Rektor Paparkan Capaian Menuju World Class University
Rektor Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), Prof. Dr. Intiyas Utami SE MSi Ak, merinci sejumlah pencapaian yang berhasil diraih dalam peringatan Dies Natalis Ke-67 UKSW. Dalam pidatonya berjudul "Satu...
Peringati Hari Guru, PGRI Berikan Santunan Korban Kebakaran di Desa Dadapayam Suruh
Peringati Hari Guru, PGRI Berikan Santunan Korban Kebakaran di Desa Dadapayam Suruh
Sejumlah guru yang tergabung dalam PGRI Kabupaten Semarang melakukan aksi mulia dengan memberikan bantuan korban kebakaran di kantor Korwil Pendidikan kecamatan Suruh. Pemberian bantuan ini melibatkan...
Dinas Pendidikan Kabupaten Semarang Gelar Pelatihan Berbasis Teknologi Matematika
Dinas Pendidikan Kabupaten Semarang Gelar Pelatihan Berbasis Teknologi Matematika
Dalam rangka meningkatkan kualitas pembelajaran matematika di Kabupaten Semarang, Dinas Pendidikan Kebudayaan Pemuda dan Olahraga (Disdikbudpora) Kabupaten Semarang bekerja sama dengan Program Studi Tadris...
Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) merayakan Dies Natalis Ke-67 dengan kebanggaan atas pencapaian berbagai indikator keberhasilan. Pencapaian tambahan Guru Besar, akreditasi Unggul pada sejumlah fakultas, dan akreditasi Paripurna Klinik Pratama UKSW menjadi sorotan utama. Rektor UKSW, Prof Dr Intiyas Utami SE MSi Ak, menyampaikan kebanggaannya pada konferensi pers di Salatiga, Rabu (22/11/2023).
Jelang Dies Natalis Ke-67 UKSW, Rektor Intiyas Paparkan Keberhasilan dan Kelas Tematik
Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) merayakan Dies Natalis Ke-67 dengan kebanggaan atas pencapaian berbagai indikator keberhasilan. Pencapaian tambahan Guru Besar, akreditasi Unggul pada sejumlah fakultas,...
Politeknik Bhakti Semesta (Polibest) Salatiga, sebagai perguruan tinggi berfokus pada teknologi digital, turut aktif dalam mengantisipasi perkembangan teknologi masa depan, termasuk kecerdasan buatan (AI). Sebagai tanggapan, mereka menyelenggarakan Salatiga Digital Festival (Sala3 DigiFest) untuk memberikan edukasi kepada masyarakat mengenai pentingnya teknologi digital. Direktur Polibest Salatiga, Neil Semuel Rupidara, mengungkapkan bahwa McKinsey memprediksi potensi peningkatan aktivitas ekonomi global hingga US$ 13 triliun pada 2030 berkat penggunaan AI.
Edukasi Soal Digital, Polibest Siapkan Salatiga Digital Festival 2023, Sasar Anak SMK
Politeknik Bhakti Semesta (Polibest) Salatiga, sebagai perguruan tinggi berfokus pada teknologi digital, turut aktif dalam mengantisipasi perkembangan teknologi masa depan, termasuk kecerdasan buatan (AI)....
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FTIK) UIN Salatiga mencapai tonggak penting dengan suksesnya Pelatihan Penyusunan Modul Ajar Mata Pelajaran Matematika. Acara yang diadakan pada hari Senin dan dihadiri oleh 50 mahasiswa Tadris Matematika angkatan 2020, menandai komitmen universitas dalam meningkatkan kualitas pembelajaran matematika.
Penyusunan Modul Ajar, Tingkatkan Profesionalisme Guru Melalui Inovasi Pendidikan
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FTIK) UIN Salatiga mencapai tonggak penting dengan suksesnya Pelatihan Penyusunan Modul Ajar Mata Pelajaran Matematika. Acara yang diadakan pada hari Senin dan...
Muat Lebih

POPULER

Sekitar 3.500 makam di Kecamatan Ambarawa, Kabupaten Semarang, akan dipindahkan akibat proyek Tol Jogja–Bawen Seksi VI. Pemerintah daerah tengah mendata ahli waris dan menyiapkan lahan pengganti sebelum pemindahan jenazah dilakukan. Proses ini dikawal BPKP dan ditargetkan rampung sebelum 17 Agustus 2026.
Ribuan Makam Terdampak Tol Jogja–Bawen Mulai Diidentifikasi, Disiapkan Lahan Baru untuk Pemindahan
Hujan disertai angin kencang melanda Kota Salatiga pada Selasa (4/11/2025) sekitar pukul 14.30, menyebabkan puluhan pohon tumbang di Kecamatan Argomulyo dan Sidomukti. Kapolres Salatiga AKBP Veronica memimpin langsung evakuasi bersama tim gabungan dari Polres, BPBD, dan relawan hingga situasi kembali aman.
Hujan Disertai Angin Kencang Landa Salatiga, Puluhan Pohon Tumbang di 7 Lokasi
gantung-diri
Alami Depresi, Lelaki asal Getasan Ditemukan Gantung Diri, Keluarga Pasrah

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved