Dampak kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) juga dirasakan oleh para petani. Terutama terkait distribusi solar bagi peralatan pertanian. Terkait hal itu Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sudah menyiapkan...
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo melihat praktik Gapoktan Tani Subur di Desa Tambakboyo, Kecamatan Ambarawa, Kabupaten Semarang, yang mampu menampung dan mengolah hasil panen dari delapan kelompok tani....
Merespons kenaikan bahan bakar minyak (BBM), Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo bersama Bank Jateng kembali meluncurkan kemudahan dan kemurahan kredit bagi usaha kecil menengah di Jawa Tengah dengan bunga...
Naiknya harga beras beberapa hari lalu sempat mengejutkan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. Sebab stok beras di Jawa Tengah sampai sekarang cukup melimpah. Ganjar kemudian turun langsung untuk mengecek...
Provinsi Jawa Tengah masuk nominasi lima besar daerah dengan layanan investasi terbaik 2022. Komitmen dan kekompakan duet Ganjar-Yasin dinilai sebagai upaya konkret dalam mengawal investasi di Jateng.
Meskipun harga BBM Pertamina, khususnya untuk subsidi telah mengalami kenaikan pada Sabtu (3/9/2022), sejumlah harga sembako di Ungaran, Kabupaten Semarang terpantau masih relatif belum mengalami perubahan...
Keberadaan angkutan pelat hitam jurusan Karangjati - Pringapus dikeluhkan oleh paguyuban sopir angkutan pelat kuning. Selain ilegal dan beroperasi dengan trayek yang sama, kondisi itu menyebabkan rawan...
Wali Kota Semarang, Hendrar Prihadi terus berinovasi untuk terus membangkitkan kondisi wilayah yang dipimpinnya pasca pandemi covid-19. Salah satunya yaitu terkait angka pengangguran yang coba ditekan...
Pemerintah memutuskan menaikkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi jenis Pertalite dan Solar mulai 3 September 2022. Organisasi Angkutan Darat (Organda) Kabupaten Semarang mendesak agar pemerintah...
Para pelaku usaha menyayangkan kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) berlangsung kala ekonomi baru pulih. Keluh kesah itu disampaikan Widya Herinanto pemilik Widya Tour and Travel, saat dikonfirmasi...