Acara Sekarang: 06:00 - 09:00

Kelana Kota Pagi

Bersama : Trio HJY

Acara ini menyajikan informasi lalu lintas setiap pagi dan sore hari, bertujuan untuk memenuhi kebutuhan para pengendara akan informasi jalan, baik saat berangkat untuk beraktivitas maupun saat pulang. Disiarkan melalui 5 stasiun radio LPS di Jawa Tengah.

KAWAN PEMANDU JALAN

Minggu, 11 Mei 2025|23:57:13

Day: Maret 8, 2023

Anak-anak TK Kartika III-39 Salatiga melakukan kegiatan Outing Class dengan mengunjungi Korem 073/Makutarama untuk memperkenalkan dunia profesi TNI. Dalam kunjungan tersebut, mereka bisa memahami secara langsung tugas TNI dan diharapkan bisa memotivasi mereka untuk meraih cita-citanya.
Bukti Tentara Sahabat Anak, TK Kartika Salatiga Kunjungi Korem Makutarama
Anak-anak TK Kartika III-39 Salatiga melakukan kegiatan Outing Class dengan mengunjungi Korem 073/Makutarama untuk memperkenalkan dunia profesi TNI. Dalam kunjungan tersebut, mereka bisa memahami secara...
Polres Semarang dan relawan SAR Bumi Serasi memberikan bantuan life jacket dan mengedukasi pentingnya keselamatan di perairan.
Berdalih Bisa Berenang, Masih Ada Nelayan Nekat Cari Ikan di Rawapening Tanpa Pelampung
Tragedi tenggelamnya dua nelayan di Danau Rawapening, Semarang mengundang keprihatinan. Para nelayan perlu memperhatikan keselamatan diri saat mencari ikan, seperti mengenakan life jacket. Polres Semarang...
Apel Ikan Selayar (Ikut Andil Keselamatan Berlayar) Polda Jateng digelar di Kolam Renang Kalitaman Sidorejo Kota Salatiga yang dipimpin oleh Kapolres Salatiga AKBP Feria Kurniawan. Program ini diselenggarakan sebagai respons atas kejadian kecelakaan laut/air yang terjadi di wilayah Jajaran Polda Jateng
Meski Salatiga Tidak Punya Laut, Namun Keselamatan Perairan Penting Dilakukan
Apel Ikan Selayar (Ikut Andil Keselamatan Berlayar) Polda Jateng digelar di Kolam Renang Kalitaman Sidorejo Kota Salatiga yang dipimpin oleh Kapolres Salatiga AKBP Feria Kurniawan. Program ini diselenggarakan...
Baliho parpol dan politikus sudah bertebaran di Kota Salatiga, meskipun pemungutan suara pada Pemilu 2024 masih cukup lama. Komisioner Bawaslu Kota Salatiga, Ahmad Dhomiri, mengaku belum memiliki peraturan khusus yang mengatur terkait pemasangan baliho politik di masa kampanye yang belum dimulai.
Pemilu Masih Tahun Depan, Namun Baliho Parpol Mulai Marak di Kota Salatiga
Baliho parpol dan politikus sudah bertebaran di Kota Salatiga, meskipun pemungutan suara pada Pemilu 2024 masih cukup lama. Komisioner Bawaslu Kota Salatiga, Ahmad Dhomiri, mengaku belum memiliki peraturan...
UKSW dan UIN Salatiga sepakat untuk menjalin kerja sama dalam pengembangan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Dalam penandatanganan MoU, keduanya berkomitmen untuk memajukan Indonesia melalui kolaborasi dalam mengembangkan sumber daya kampus dan mencapai visi misi bersama sebagai lembaga pendidikan.
Komitmen Tingkatkan Kolaborasi Tridharma, UKSW Jalin Kerjasama dengan UIN Salatiga
UKSW dan UIN Salatiga sepakat untuk menjalin kerja sama dalam pengembangan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Dalam penandatanganan MoU, keduanya berkomitmen untuk memajukan Indonesia melalui kolaborasi dalam...
Infografis | Perbaikan demi perbaikan di berbagai jalan raya di Jawa Tengah sudah mulai terpantau, salah satunya di Jl. Raya Ngawen, akses Purwodadi menuju Blora dan sebaliknya yang sudah mulai dikerjakan. Laporan Kawan Rasika diatas perbaikan berupa pengaspalan, lalu lintas berlaku buka tutup.
Perbaikan Jalan raya terpantau di Jl. Raya Ngawen, akses Purwodadi menuju Blora
#infoperbaikan #UpdateLalin 08/03/2023 11.45 Perbaikan demi perbaikan di berbagai jalan raya di Jawa Tengah sudah mulai terpantau, salah satunya di Jl. Raya Ngawen, akses Purwodadi menuju Blora dan sebaliknya...
Pada 20 April 2023, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan Gerhana Matahari Hibrid (GMH) akan terjadi dan bisa diamati dari Indonesia. GMH terdiri dari dua jenis gerhana, yaitu gerhana matahari cincin dan gerhana matahari total. Selain GMH, BMKG juga memprediksi adanya tiga gerhana lainnya pada tahun 2023.
BMKG Prediksi Gerhana Matahari Hibrid Akan Terjadi di Indonesia pada 20 April 2023
Pada 20 April 2023, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan Gerhana Matahari Hibrid (GMH) akan terjadi dan bisa diamati dari Indonesia. GMH terdiri dari dua jenis gerhana, yaitu...
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu, berusaha mempercepat penanganan banjir di Kota Semarang dengan fokus pada Kali Babon. Walikota juga menginginkan adanya pengelolaan dan pemberdayaan masyarakat dalam upaya menjaga lingkungan di sekitar Kali Babon. Hal ini dianggap penting dalam meminimalisir terjadinya banjir.
Wali Kota Semarang Terus Berupaya Menangani Banjir, Kali Babon Menjadi Fokus Perhatian
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu, berusaha mempercepat penanganan banjir di Kota Semarang dengan fokus pada Kali Babon. Walikota juga menginginkan adanya pengelolaan dan pemberdayaan masyarakat...
Program Parsel Lebaran kembali diadakan oleh Pemerintah Provinsi Jateng, Bank Indonesia, OJK, ASPOO, dan BliBli.com menjelang Ramadan. Program ini bertujuan untuk mendukung pengembangan UMKM dan memberikan manfaat kepada mereka. Respons masyarakat sangat positif sejak program ini diinisiasi oleh Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo pada tahun 2021.
Pemprov Jateng Gelar Program Parsel Lebaran untuk Mendukung UMKM
Program Parsel Lebaran kembali diadakan oleh Pemerintah Provinsi Jateng, Bank Indonesia, OJK, ASPOO, dan BliBli.com menjelang Ramadan. Program ini bertujuan untuk mendukung pengembangan UMKM dan memberikan...
Kondisi pemain Madura United, Ricki Ariansah, sudah mulai membaik setelah sempat mengalami insiden telan lidah akibat berbenturan dengan pemain PSIS.
Kondisi Pemain Madura United, Ricki Ariansah, yang Pingsan saat Bermain Lawan PSIS Mulai Membaik
Kondisi pemain Madura United, Ricki Ariansah, mengalami pingsan setelah bermain lawan PSIS pada pertandingan Liga 1 2022/2023. Namun, saat ini Ricki sudah mulai membaik setelah sempat mengalami insiden...
Muat Lebih

POPULER

Supriyadi, warga Glagahombo, Kelurahan Ngampin, Kecamatan Ambarawa, Kabupaten Semarang, melaporkan seorang pengacara berinisial LES ke Polda Jawa Tengah atas dugaan pemerasan dalam kasus hukum yang menimpa istrinya, LW. Laporan ini diajukan di Polda Jawa Tengah, dengan pendampingan kuasa hukumnya, Anisah.
Mengaku Diperas Ratusan Juta, Warga Ambarawa Laporkan Oknum Pengacara ke Polda Jateng
Rombongan Bhikkhu Thudong yang berjumlah 36 orang tiba di Kabupaten Semarang dan disambut meriah oleh masyarakat di Jalan Perintis Kemerdekaan pada Rabu, 7 Mei 2025, sebagai bagian dari perjalanan tradisi tahunan menuju Candi Borobudur untuk perayaan Waisak.
Tiba di Kabupaten Semarang, Bhikkhu Thudong Disambut Hangat Ribuan Warga
Polda Jawa Tengah menetapkan BN, mantan Direktur PT ACK, sebagai tersangka atas kasus penyelewengan pembayaran unit rumah di Perumahan Subsidi Punsae, Ungaran Timur, Kabupaten Semarang. Penetapan ini dilakukan oleh Ditreskrimsus Polda Jateng yang dipimpin Kombes Pol Arif Budiman. Kasus ini terungkap di wilayah Kabupaten Semarang dan mencuat kembali setelah temuan dari Kementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP).
Polisi Tetapkan Satu Tersangka Kasus Penyelewengan Perumahan Punsae Ungaran

Copyright @2025 rasikafm.com | All rights reserved