KAWAN PEMANDU JALAN

Day: Juni 28, 2024

Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Salatiga berhasil mengungkap kasus penipuan dan penggelapan dalam jual beli mobil yang terjadi pada 2 Januari 2024. Korban, Muh Eddy Yusuf Wibisono, seorang pedagang mobil dari Sukorejo, Suruh Kabupaten Semarang, mengaku tertipu oleh DW, seorang karyawan marketing dari Changkang grup dan broker di grosirmobil.id.
Ketagihan Judi Online, Pria di Salatiga Tipu Korban dengan Modus Jual beli Mobil
Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Salatiga berhasil mengungkap kasus penipuan dan penggelapan dalam jual beli mobil yang terjadi pada 2 Januari 2024. Korban, Muh Eddy Yusuf Wibisono, seorang...
Lokasi pemerintahan Kabupaten Semarang di Ungaran dinilai kurang strategis karena masyarakat di daerah selatan seperti Kecamatan Tengaran, Pabelan, Suruh, Kaliwungu, dan Jambu kesulitan mengaksesnya. Oleh karena itu, Pemkab Semarang berencana memindahkan pusat pemerintahan ke wilayah Bawen atau Tuntang, yang menjadi salah satu prioritas dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD).
Pemindahan Pusat Pemerintahan Kabupaten Semarang Butuh Minimal 40 Hektare Lahan
Lokasi pemerintahan Kabupaten Semarang di Ungaran dinilai kurang strategis karena masyarakat di daerah selatan seperti Kecamatan Tengaran, Pabelan, Suruh, Kaliwungu, dan Jambu kesulitan mengaksesnya. Oleh...
Pada Kamis, 27 Juni 2024, Palang Merah Indonesia (PMI) Salatiga bekerja sama dengan Laras Asri Resort & Spa menyelenggarakan aksi donor darah di Merapi Meetingroom, mulai pukul 08.00 hingga 12.00 WIB, yang berhasil mengumpulkan sebanyak 70 kantong darah.
Dukung Ketersediaan Darah di Kota Salatiga, Laras Asri Gelar Aksi Donor
Pada Kamis, 27 Juni 2024, Palang Merah Indonesia (PMI) Salatiga bekerja sama dengan Laras Asri Resort & Spa menyelenggarakan aksi donor darah di Merapi Meetingroom, mulai pukul 08.00 hingga 12.00 WIB,...
Dorong Belanja Produk Lokal, LKPP Dukung UMKK di Salatiga Pasarkan Produk Melalui E-Kalatog
Dorong Belanja Produk Lokal, LKPP Dukung UMKK di Salatiga Pasarkan Produk Melalui E-Kalatog
Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) mendorong pelaku usaha mikro kecil dan koperasi (UMKK) untuk memasarkan produknya di katalog elektronik (e-katalog) guna mengoptimalkan penggunaan...

POPULER

APBD Kabupaten Semarang 2026 mengalami penurunan signifikan. Pemerintah Kabupaten Semarang bersama seluruh OPD menandatangani pakta integritas di Pendapa Rumah Dinas Bupati, Senin (5/1/2026), guna memastikan anggaran difokuskan pada infrastruktur dan peningkatan ekonomi masyarakat, meski dana transfer pusat berkurang.
APBD 2026 Kabupaten Semarang Turun Rp384 Miliar, Pemkab Tetap Maksimalkan untuk Infrastruktur dan Ekonomi
Kecelakaan maut terjadi di Jalan Lingkar Selatan Salatiga saat pengendara motor Honda Beat menabrak truk tronton yang berhenti. Korban A.T.V. meninggal di lokasi kejadian dekat Bendosari, Argomulyo, Sabtu malam, akibat truk mogok kehabisan BBM dan jarak pandang terbatas, hingga motor tak sempat menghindar.
Meninggal! Pelajar asal Tuntang Tabrak Truk Mogok di JLS Salatiga
Konferensi Cabang VII GP Ansor Kota Salatiga menetapkan H. Abdul Rosyid sebagai ketua periode 2026–2030. Pemilihan aklamasi digelar oleh PC GP Ansor di Aula Ponpes Al Falah, Sidomukti, Minggu, untuk menyusun kepemimpinan dan program strategis organisasi menghadapi tantangan ke depan.
Gus Rosyid Ketua Terpilih Konfercab VII GP Ansor Salatiga

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved