Ribuan warga Kota Salatiga dan sekitarnya memadati halaman Kantor DPRD Kota Salatiga pada Selasa malam (15/10/2024) untuk nonton bareng (nobar) pertandingan kualifikasi putaran ketiga Piala Dunia 2026...
Sebanyak 19 santri SMP RUQ Al Falah Salatiga meraih prestasi dalam ajang World Youth Invention and Innovation Award (WYIIA) di Kota Yogyakarta pada 10-13 Oktober 2024. Dalam kompetisi internasional ini,...
DPC PDI Perjuangan Kabupaten Semarang menargetkan dwi sukses dalam Pilkada serentak 2024, yakni memenangkan Pemilihan Gubernur Jawa Tengah dan Pemilihan Bupati Semarang. Dalam Pilgub Jateng, mereka mengusung...
Meski hakim di beberapa pengadilan di Indonesia melakukan aksi cuti massal sebagai protes damai terkait tidak naiknya gaji hakim sejak 2012 berdasarkan PP Nomor 94 tahun 2012, persidangan di Pengadilan...
Yuliyanto, mantan Walikota Salatiga selama dua periode, resmi dilantik sebagai Wakil Ketua DPRD Salatiga periode 2024-2029 pada Jumat (4/10/24), dalam rapat paripurna yang dihadiri oleh Forkopimda, anggota...
Komandan Kodim 0714/Salatiga, Letkol Inf Guvta Alugoro Koedoes, memimpin upacara Korps Raport kenaikan pangkat bagi 85 prajurit Bintara dan Tamtama di Makodim 0714/Salatiga pada Selasa, 1 Oktober 2024....
Pada awal Oktober 2024, ratusan pohon tabebuya di berbagai ruas jalan di Kota Salatiga, seperti Jalan Lingkar Salatiga (JLS), Jalan Osamaliki, dan Jalan Jendral Sudirman, mekar indah dengan bunga berwarna...
Pada hari Jumat, 27 September 2024, Sat Resnarkoba Polres Salatiga bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Cebongan, Aiptu M. Farchan, membagikan belasan paket sembako kepada warga RW 05 Kampung Jagalan, Cebongan,...
JM (24), warga Dusun Sukorejo, Desa Bakalrejo, Kabupaten Semarang, ditemukan tewas dalam keadaan tergantung di pohon jati di belakang rumahnya pada Kamis (26/9/2024) sore. Peristiwa ini pertama kali ditemukan...
Surat Keputusan (SK) Tim Pemenangan pasangan calon Wali Kota dr. Robby Hernawan dan Wakil Wali Kota Salatiga Nina Agustin telah disetujui pada Minggu, 22 September 2024. Dalam susunan tim tersebut, terdapat...