KAWAN PEMANDU JALAN

Day: Agustus 27, 2021

Puluhan Tahun Menanti, Petani Gintungan Bandungan Segera Terima SHM
Wamen ATR Surya Candra didampingi Bupati Semarang Ngesti Nugraha mengunjungi lokasi lahan di Desa Gintungan Bandungan baru-baru ini. (Foto/dok Diskominfo Kab Semarang) UNGARAN –  Paguyuban Petani...
Lapas Semarang Dapat 600 Dosis Vial Vaksin Jenis Astrazeneca Dari Dinas Kesehatan Provinsi
Capt foto: Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Semarang saat menerima bantuan 600 Vial vaksin Covid-19 jenis Astrazeneca di Gudang Obat milik Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah. RASIKAFM – Lembaga...
Gandeng BNNP Jateng, Lapas Semarang Gelar Assesment Akhir Rehabilitasi Sosial
Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Semarang bersama BNNP Jateng melaksanakan Program Rehabilitasi Sosial kepada Warga Binaan Pemasyarakatan Penyalahguna Narkotika RASIKAFM – Lembaga Pemasyarakatan...
Diduga Korupsi Bantuan Sekolah Rp. 1 Milyar, Mantan Kepala SMK Di Semarang Jadi Tersangka
Ilustrasi RASIKAFM – Mantan Kepala SMK Pelayaran di Semarang, diduga telah melakukan tindak pidana korupsi terkait dana bantuan pengembangan Sekolah sebesar kurang lebih Rp. 1 Milyar. Mantan kepala...
Atasi Kekeringan Warga, Babinsa Gogodalem Distribusikan Air Bersih
Babinsa Gogodalem M. Azis saat mendistribusikan air bersama bpbd kabupaten Semarang RASIKAFM – Babinsa Gogodalem Koramil 04/Bringin Sertu M.Aziz melaksanakan pendampingan membantu pendistribusian...
Pemprov Jateng Izinkan Sekolah Gelar Tatap Muka Terbatas 30 Agustus, Ini Syaratnya
RASIKAFM – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mengizinkan sekolah melakukan pembelajaran tatap muka (PTM) pada tanggal 30 Agustus 2021. Hal ini menyusul, adanya sejumlah daerah yang saat ini telah memasuki...

POPULER

Kecelakaan maut terjadi di Tol Semarang–Solo KM 426.400 jalur A, Ungaran Timur, melibatkan Toyota Hi-Ace rombongan takziah Yayasan Marsudirini dan truk crane. Insiden Selasa pagi ini menewaskan satu penumpang dan melukai belasan lainnya, diduga akibat sopir kelelahan, dengan penanganan dilakukan kepolisian dan tim medis.
Laka Maut di Tol Ungaran, Ini Sejumlah Faktanya
Pemerintah Kota Salatiga mengerjakan sekitar 140 proyek infrastruktur yang ditangani DPUPR dan tersebar di berbagai wilayah kota, dengan target selesai 20 Desember 2025. Sejumlah proyek mengalami keterlambatan akibat faktor teknis, nonteknis, dan administrasi, sehingga dikenai sanksi denda sesuai kontrak meski pengawasan telah dilakukan ketat.
Tingginya Curah Hujan, Sejumlah Proyek Infrastruktur di Salatiga Molor
Seorang pria paruh baya ditemukan meninggal dunia di lantai 2 Pasar Raya Salatiga. Korban berinisial A, warga Argomulyo, ditemukan pedagang di kawasan Kutowinangun Kidul, Minggu pagi (4/1/2026). Polisi menduga korban meninggal akibat faktor medis setelah olah TKP dan pemeriksaan awal tanpa tanda kekerasan.
Diduga Sakit, Pria Paruh Baya Ditemukan Meninggal di Pasar Raya Salatiga

Copyright @ rasikafm.com | All rights reserved