Penjabat (Pj) Walikota Salatiga, Yasip Khasani, mengeluarkan Surat Edaran (SE) terkait kasus Covid-19. Pada Surat Edaran Nomor 400.7/1095 tertanggal 27 Desember 2023, poin penting melibatkan kebijakan...
Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah (Dinkes Jateng) mengambil langkah proaktif menyusul meningkatnya kasus COVID-19. Kepala Dinkes Jateng, Yunita Dyah Suminar, menekankan pentingnya perilaku hidup bersih...
Walikota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu, menyerukan peningkatan pelayanan kesehatan dalam menghadapi peningkatan kasus Covid-19 di kota Semarang. Sebanyak 15 orang di Kota Semarang dikonfirmasi...
Kasus Covid-19 kembali mencuat di Indonesia, termasuk Kota Semarang, dengan delapan orang warga dinyatakan positif per Selasa (12/12/2023). Bupati Semarang, Ngesti Nugraha, memberikan imbauan kepada masyarakat...
Polres Semarang mengadakan vaksinasi gratis booster Covid-19 untuk ribuan karyawan PT Nissin Biscuit Indonesia di Ungaran. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bagian dari perayaan HUT ke-77 Bhayangkara Polres...
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo kembali mengimbau agar protokol kesehatan mulai diperketat. Saat ini, terdeteksi enam pasien Covid-19 varian baru Omicron XBB.
Rumah Sakit Gondo Suwarno (RSGS) Ungaran kembali menangani pasien terkonfirmasi positif Covid-19. Sebanyak 11 pasien dinyatakan positif dan satu suspect Covid-19 dari data yang dihimpun sejak Jumat (4/11/2022).
Kasus harian Covid-19 mengalami peningkatan usai munculnya varian baru Omicron XBB. Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengimbau masyarakat tidak menyepelekan protokol kesehatan.
PT Angkasa Pura I Kantor Cabang Bandara Internasional Jenderal Ahmad Yani siap mendukung upaya pemerintah dalam pemutusan rantai penyebaran Covid-19 di Indonesia. Bandara pun juga telah menerapkan dan...
Virus Covid-19 varian Omicron kini sudah terdeteksi masuk di wilayah hukum Jawa Tengah. Polda Jateng dalam hal ini menghimbau kepada masyarakat untuk waspada dan tetap taat protokol kesehatan.